Peringati HUT ke-24 DWP, Bupati Imron Ajak untuk Ikut Serta Bangun Kabupaten Cirebon

- Redaksi

Sabtu, 18 November 2023 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon memeriahkan HUT ke-24 Dharma Wanita Persatuan (DWP) dengan melakukan senam sehat bersama di Alun-alun Pataraksa Sumber, Jum’at (17/11/2023).

Pada peringatan tersebut, Bupati Cirebon, Drs. H. Imron, M.Ag, bersama Wakil Bupati, Hj. Wahyu Tjiptaningsih., SE., M.Si beserta pengurus dan anggota DWP Kabupaten Cirebon ikut dalam senam sehat tersebut.

Baca Juga :  14 Tim Ikuti Futsal Antar Media Bupati Cirebon Cup 2023, Bupati Imron: Ajang Silaturahmi Agar Tetap Terjaga

Bupati Imron mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-24 Dharma Wanita Persatuan (DWP). Bahkan, dirinya mengajak semua pengurus DWP untuk ikut serta dalam pembangunan Kabupaten Cirebon.

“Mari bersama-sama untuk ikut membangun Kabupaten Cirebon,” katanya.

Ia mengungkapkan, kegiatan ini juga guna memperkokoh dan memperkuat tali silaturahmi antar pengurus maupun anggota DWP Kabupaten Cirebon.

“Selain itu, kegiatan ini bertujuan untuk memicu peran serta anggota DWP dalam mengembangkan dan meningkatkan kapasitas organisasi DWP, sesuai program kegiatan yang ada pada bidang pendidikan, ekonomi, dan sosial budaya,” jelas Imron.

Baca Juga :  Tingkatkan Kewaspadaan Jelang Pemilu, Lapas Narkotika Kelas II Pematang Siantar Lakukan Razia Itensif

Selain senam sehat, berbagai rangkaian acara turut digelar, diantaranya lomba make-up dan hijab, Workshop Public Speaking, donor darah, bazzar UMKM, lomba Bouquet Snack, bakti sosial dan lainnya.

(Agung)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru