HUT Ke – 55, Perumda Aneka Usaha Jepara Terus Bergerak Lebih Baik dan Maju

- Redaksi

Selasa, 16 Januari 2024 - 19:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com, Jepara –
Perayaan hari jadi atau ulang tahun yang ke 55 tahun PERUMDA Aneka Usaha Kabupaten Jepara digelar secara sederhana dan sangat meriah, kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Dewan Pengawas, Direksi dan seluruh karyawan dan staf, serta mengundang KH. Badrudin sebagai penceramah.

Dalam acara tersebut mengusung sebuah tema “Melaju Terus Menuju Perumda Maju”, dan diadakan di halaman Perumda Jepara atau tepatnya terletak di Jl. H. Sidik Harun No. 3 Ujung Batu Jepara, Senin (15/1/2024) kemarin.

Baca Juga :  Ini Yang Dilakukan Kapolresta Mataram Saat Safari Kamtibmas Di Banjar Undagi Pagesangan

Dalam sambutannya Dirut Perumda Nur Cholis, SE ., MM menyampaikan, perayaaan ulang tahun bukan momen untuk euforia melainkan sebuah momen untuk Bersyukur dan Bertafakur.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kita hendaknya bersyukur di usianya yang ke – 55 ini perumda masih eksis menunjukan perkembangan guna meningkatkan laba perusahaan sehingga keberadaan Perumda mampu memberikan kontribusi yang besar untuk peningkatan perekonomian masyarakat Jepara, ucapnya.

Baca Juga :  Pasca Pilwu Serentak,Kapolsek Kedawung Jalin Korkom Instansi Terkait Pengamanan Kotak Suara

Lanjut Nur Cholis, “sebagai wujud syukur kami,
Perumda memberikan bantuan sembako kepada beberapa panti asuhan dan masyarakat sekitar, dan juga termasuk kita bagikan pada nelayan yang menjadi pelanggan kami,” tambahnya.

“Perumda juga memberikan reward berupa piagam penghargaan bagi karyawan berprestasi, Moment ulang tahun juga menjadi moment untuk Bertafakur dan belajar dari kelemahan dan kekurangan tahun – tahun yang lalu agar ke depan menjadi lebih baik dan maju,” ujar Nur Cholis. SE., MM.

Baca Juga :  Penerimaan Anggota Polri Gelombang I TA 2023 Telah Dibuka

Masih kata Nur Cholis, SE . MM, “Kami berharap kepada seluruh jajaran dan semua karyawan/i agar tingkatkan terus semangat, loyalitas dan kreativitas, untuk kembangkan diri untuk melaju terus menuju Perumda Maju,” pintaknya.

(Yusron)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru