Kapolda Sumut Jamin Keamanan Pemungutan Suara Pemilu 2024

- Redaksi

Minggu, 11 Februari 2024 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, mengajak seluruh masyarakat untuk datang ke TPS masing-masing pada pemilu 14 Februari 2024 mendatang.

Ajakan itu disampaikannya usai menggelar apel pergeseran pasukan pengamanan pemungutan suara di lapangan Mapolda Sumut, Minggu (11/2).

Baca Juga :  Penyerahan Bingkisan Kapolda Sulteng Kepada PNPP Di Lingkungan Polri Sulteng 1Syawal 1444 H / 2023 M.

“Harapan kita semuanya marilah masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya. saya ingin mengingatkan itu agar terselenggaranya pemilihan yang legitimate diikuti oleh masyarakat yang sebanyak-banyaknya,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Agung menerangkan, logistik pemilu akan hadir dan sudah berada di TPS pada H-1 dan Polda Sumut bersama jajaran menjamin terselenggara pemilu yang aman dan damai di Provinsi Sumatera Utara.

Baca Juga :  Berbagi di Jumat Barokah, Ketua Pewarta Polrestabes Medan Chairum Lubis : Salah Satu Bentuk Dekatkan Diri kepada Allah

“Kita harapkan semua ini bisa berjalan lancar aman mulai dari proses pemilihan, penghitungan dan merekap hasil penghitungan di kecamatan, kabupaten hingga di tingkat provinsi,” terangnya.

Baca Juga :  Disebut Aspiratif, Warga Gembira Polri Buka Vaksinasi Booster Pada Malam Hari

Diketahui, Polda Sumut telah menggelar apel pergeseran pasukan pengamanan menjelang proses pemungutan suara Pemilu 2024 di sejumlah daerah Provinsi Sumatera Utara.

“Pergeseran pasukan ini sebagai komitmen Polda Sumut siap melaksanakan pengamanan pemungutan suara di Sumatera Utara,” tegas Kapoldasu.(humas)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru