Kapolda Sumut Jamin Keamanan Pemungutan Suara Pemilu 2024

- Redaksi

Minggu, 11 Februari 2024 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, mengajak seluruh masyarakat untuk datang ke TPS masing-masing pada pemilu 14 Februari 2024 mendatang.

Ajakan itu disampaikannya usai menggelar apel pergeseran pasukan pengamanan pemungutan suara di lapangan Mapolda Sumut, Minggu (11/2).

Baca Juga :  Evi Silviadi Soroti Ketidakadilan Kasus Hendra Yowargana yang Dimenangkan di Kasasi

“Harapan kita semuanya marilah masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya. saya ingin mengingatkan itu agar terselenggaranya pemilihan yang legitimate diikuti oleh masyarakat yang sebanyak-banyaknya,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Agung menerangkan, logistik pemilu akan hadir dan sudah berada di TPS pada H-1 dan Polda Sumut bersama jajaran menjamin terselenggara pemilu yang aman dan damai di Provinsi Sumatera Utara.

Baca Juga :  Polri jatuhkan Sanksi PTDH ke AKBP Raden Brotoseno Sebagai Wujud Komitmen Kapolri

“Kita harapkan semua ini bisa berjalan lancar aman mulai dari proses pemilihan, penghitungan dan merekap hasil penghitungan di kecamatan, kabupaten hingga di tingkat provinsi,” terangnya.

Baca Juga :  Satresnarkoba Polres Demak Tangkap Pengedar Pil Koplo, Ribuan Obat Diamankan

Diketahui, Polda Sumut telah menggelar apel pergeseran pasukan pengamanan menjelang proses pemungutan suara Pemilu 2024 di sejumlah daerah Provinsi Sumatera Utara.

“Pergeseran pasukan ini sebagai komitmen Polda Sumut siap melaksanakan pengamanan pemungutan suara di Sumatera Utara,” tegas Kapoldasu.(humas)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru