PEMILU DENGAN PASTI, COBLOS DENGAN HATI

- Redaksi

Rabu, 14 Februari 2024 - 22:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tangerang Kantor Wilayah Kemenkumham Banten menggelar pelaksanaan pesta demokrasi yaitu Pemilihan Umum serentak, Rabu (14/2).

Bertempat di TPS Khusus 901, rangkaian kegiatan pemilu dibuka dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Pembacaan Janji Anggota KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemilihan Suara) oleh Ketua KPPS, Lidna Komaladewi. Kegiatan juga dihadiri oleh Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti dan seluruh Pegawai Lapas Kelas IIA Tangerang, Pejabat Kantor Wilayah Kemenkuham Banten, Hanibal, Aparatur Penegak Hukum dari Polri, Pengawas dari Bawaslu dan Saksi dari perwakilan Partai Politik.

“Sangat senang melihat antusias tinggi dari warga binaan dan juga Pegawai yang dapat melaksanakan hak pilih suaranya untuk menentukan calon pempimpin rakyat yang baru. 5 Menit kami memilih untuk 5 Tahun kedepan dan semoga pelaksanaan pemilu hari ini berjalan aman dan tertib,” Tutur Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti.

Baca Juga :  Perayaan Natal P3BB 4 Sektor Kota Medan Meriah, Doakan dan Berangkatkan Caleg Dari Keluarga Besar Panggabean

Kegiatan pemilu juga dihadiri dan didampingi oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kemenkumham Banten, Jalu Yuswa Panjang dengan melihat seluruh rangkaian pemilu yang dilaksanakan, disusul dengan pendampingan dari APH Polres Metro Tangerang Kota, dan Pejabat Kanwil Kemenkumham Banten.

Baca Juga :  Warga RW 14 Kalideres Desak Penertiban Lahan Fasos Fasum untuk Kepentingan Umum

Dimulai dari pukul 07.00 sampai dengan pukul 13.00 WIB, pelaksanaan Pemilu berjalan dengan lancar dengan total Daftar Pemilih Tetap (DPT) dan Daftar Pemilih Tambahan (DPTB) sebanyak 227 Orang.(red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kalapas Jember Hadiri Halal Bihalal Bersama Bupati di Pendopo Wahyawibawagraha
Sigap Tangani Aduan Warga Melalui 110, Polsek Kalideres Bantu Selesaikan Sengketa Motor Secara Kekeluargaan
Kalapas Jember Hadiri Acara Halal Bihalal dan Pembukaan Pekan Olahraga Petugas Pemasyarakatan
Halal Bihalal RSUD Kota Bogor, Pererat Silaturahmi dan Tingkatkan Layanan Kesehatan
Bea Cukai Merak Limpahkan Tersangka dan Barang Bukti 12 Juta Batang Rokok Ilegal ke Kejari Cilegon
Dugaan Pungli di Satpas SIM Karawang, Warga Bayar Rp1,1 Juta Lewat Jalur Khusus
Perkuat Sinergi, Lapas Jember Ikuti Apel Bersama
Harapan, Rindu Menyatu dan Bercampur Bahagia di Lapas Jember
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 April 2025 - 21:34 WIB

Kalapas Jember Hadiri Halal Bihalal Bersama Bupati di Pendopo Wahyawibawagraha

Kamis, 10 April 2025 - 22:43 WIB

Sigap Tangani Aduan Warga Melalui 110, Polsek Kalideres Bantu Selesaikan Sengketa Motor Secara Kekeluargaan

Kamis, 10 April 2025 - 20:01 WIB

Kalapas Jember Hadiri Acara Halal Bihalal dan Pembukaan Pekan Olahraga Petugas Pemasyarakatan

Kamis, 10 April 2025 - 19:52 WIB

Halal Bihalal RSUD Kota Bogor, Pererat Silaturahmi dan Tingkatkan Layanan Kesehatan

Kamis, 10 April 2025 - 19:44 WIB

Bea Cukai Merak Limpahkan Tersangka dan Barang Bukti 12 Juta Batang Rokok Ilegal ke Kejari Cilegon

Berita Terbaru