SIAP WUJUDKAN KLINIK PRATAMA BERAKREDITASI PARIPURNA

- Redaksi

Selasa, 20 Februari 2024 - 19:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tangerang Kantor Wilayah Kemenkumham Banten melaksanakna giat diskusi bersama dalam mewujudkan Klinik Pratama Lapas Kelas IIA Tangerang berstandar akreditasi paripurna, pada Selasa (20/2).

Bersama dengan Kepala Seksi Bimbingan Narapidana, Lidna Komaladewi dan Tim Medis Klinik Pratama, kegiatan ini terlaksana dengan melakukan tinjauan dan berdiskusi bersama surveyor Laskesi, dr. Televisianingsih dan dr. Meirty. Mulai dari SOP, sarana prasarana, Penyusunan alur, berkas dan lain sebagainya telah dibahas guna mendapatkan jawaba dan solusi akan peningkatan klinik pratama yang ada di Lapas Kelas IIA Tangerang.

“Setelah dilihat sudah baik, namun memang perlu beberapa hal untuk lebih meningkatkan standar akreditasi paripurna tersebut. Pelan-pelan saja namun dilengkapi dengan baik, mudah-mudahan berjalan lancar dan akreditasi paripurna juga dapat diterima dengan baik,” Ucap salah satu Surveyor dari Laskesi.

Baca Juga :  Polres Ende Gelar Tes Kesemaptaan Jasmani Dan Beladiri Polri Personel Polres Ende.

“Diskusi ini menjadi hal positif bagi kami dalam meningkatkan dan mewujudkan tujuan kami yaitu mendapatkan standar akreditasi Paripurna bagi Klinik Pratama Lapas Kelas IIA Tangerang. Hasil diskusi yang sudah kami lakukan juga menjadi motivasi dan tugas kami selanjutnya untuk dapat terus ditingkatkan dan mendapatkan akreditasi tersebut secara optimal,” Ucap Kepala Seksi Bimbingan Narapidana, Lidna Komaladewi.(red)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB