PENUHI HAK WAARGA BINAAN, KLINIK RUTAN BANGIL BERIKAN PELAYANAN KESEHATAN

- Redaksi

Kamis, 22 Februari 2024 - 08:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasuruan

Tim kesehatan Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bangil yang dipimpin oleh dr. Ervinda selalu tanggap dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP). Kesehatan merupakan salah satu unsur kesejahteraan yang harus diwujudkan sebagaimana dimaksud dalam Pancasila dan Pembukaan UUD 1945.

Rutan Kelas IIB Bangil terus berupaya memenuhi hak WBP khususnya dalam bidang kesehatan mealui layanan klinik dan beberapa tenaga kesehatan. Melalui program pelayanan kesehatan keliling diharapkan dapat menjangkau dan menemukan WBP yang sakit serta tujuan utama yang bersifat preventif. Pengecekan dan penggerakan kebersihan kamar atau blok hunian WBP dengan menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat

Baca Juga :  Berkunjung ke Masjid As Syura, Kapolres Cirebon Kota Berdialog bersama Toga dan Tomas

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Pewarta Bukber Di Rumah Pengurus

dr. Ervinda menjelaskan kontrol kesehatan ini kami berikan kepada seluruh warga binaan demi memastikan kesehatan mereka terjaga serta menginformasikan kepada seluruh WBP untuk menerapkan pola hidup sehat, menjaga kebersihan diri dan berolahraga secara teratur.(red)

 

Berita Terkait

Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat
Polri Raih Penghargaan Lembaga Dengan Pelayanan dan Komunikasi Terbaik
Begal Pengemudi Ojek Online di Kebon Jeruk, 5 Pelaku Diamankan, Polisi; Motifnya Ingin Konsumsi Narkoba
Polda Sulteng Kedepankan Polisi Berseragam dalam Pengamanan Kampanye Pilkada 2024
Calon Bupati Tangerang Maesyal Rasyid Janji Tiadakan Sogok Menyogok dalam Mencari Pekerjaan
Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Sudin Bina Marga Jakbar Putuskan 4580 Kabel Utilitas
Tokoh Pemuda Jakarta Barat Tantang 3 Paslon Gubernur untuk Kembangkan Budaya Betawi
Memperingati HUT Ke-79 TNI, Korem 132/Tadulako Gelar Bazar Murah untuk Masyarakat
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:44 WIB

Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polri Raih Penghargaan Lembaga Dengan Pelayanan dan Komunikasi Terbaik

Rabu, 9 Oktober 2024 - 12:00 WIB

Begal Pengemudi Ojek Online di Kebon Jeruk, 5 Pelaku Diamankan, Polisi; Motifnya Ingin Konsumsi Narkoba

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:53 WIB

Polda Sulteng Kedepankan Polisi Berseragam dalam Pengamanan Kampanye Pilkada 2024

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:45 WIB

Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Sudin Bina Marga Jakbar Putuskan 4580 Kabel Utilitas

Berita Terbaru