Kapolsek Rancabungur Bersama Ketua Ranting Bhayangkari Rancabungur Lakukan Giat Peduli Warga dan Berbagi Takjil

- Redaksi

Minggu, 7 April 2024 - 20:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Bogor – Sabtu tanggal 06 April 2024 jam 16.30 wib bertempat di depan kantor desa pasirgaok Jl. raya letkol atang senjaya Desa Pasirgaok Kec. Rancabungur Kab. Bogor, telah berlangsung pembagian Takjil yang dilaksanakan oleh Ibu Bhayangkari Ranting Polsek Rancabungur sebanyak kurang lebih 50 Takjil yg di bagikan kepada pengguna jalan raya baik R2 maupun R4 serta warga yg melintas

Baca Juga :  Viral Minta "Uang Jalur" Rp 300 Ribu, Pelaku Dibekuk Tim Reskrim Polsek Tambora, Polisi : Uangnya Digunakan Beli Sabu

Kegiatan pembagian takjil di Pimpin oleh Ketua Bhayangkari Polsek Rancabungur Ibu ATIK AZIS di dampingi Kapolsek Rancabungur IPDA AZIS HIDAYAT, S.Sos beserta Ibu Ketua Ranging Bhayangkari Rancabungur dan personel piket Polsek Rancabungur.

Baca Juga :  Dalam Rangka HUT Humas Polri Ke-72, Polres Cirebon Kota Kembali Salurkan Air Bersih Kepada Masyarakat

Sekitar jam 17.00 wib giat pembagian Takjil Selesai dan selama giat berlangsung situasi aman kondusif.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalan kegiatan ini berjalan sebagai wujud kepedulian serta Silahturahmi terhadap masyarakat luas terjalin hubungan sinergi Antara Kepolisian dengan masyarakat luas, dan meningkatkan keimanan dalam ibadah dibulan suci Ramadhan dalam menjalankan ibadah puasa dan sesuai tugas sebagai pengayom pelindung serta pelayan masyarakat dan mengamankan masyarakat yang akan mudik merayakan hari raya Idul fitri 1445 H bersama keluarga besar di kampung halamannya dalam keadaan baik dan kondusif. Ujar Kapolsek Cijeruk Ipda Azis.

Baca Juga :  Klinik Pratama Polres Metro Jakarta Barat Raih Sertifikat Akreditasi Paripurna Kesehatan 2023-2028

Fauzi

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru