Kapolda Kaltim Sambut Kedatangan Kalemdiklat Polri di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan

- Redaksi

Senin, 6 Mei 2024 - 09:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN – Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., sambut kedatangan Kalemdiklat Polri Komjen Pol Drs. Purwadi Arianto, M.Si., di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan, Minggu {05/05/2024}.

Baca Juga :  Terima Piagam Penghargaan, Kasatreskrim Polresta Pati Kinerja Terbaik

Kalemdiklat Polri tiba di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan bersama Waka BSSN Komjen Pol Putu Jayan Danu Putra dan Danjen Akademi Militer Letjen TNI Rudianto.

Baca Juga :  Kapolda Kaltim Ikuti Vicon Vaksinasi Serentak Se-Indonesia Secara Virtual di Gedung Dome Balikpapan

Kedatangan Kalemdiklat Polri kali ini untuk mengahdiri kegiatan pembukaan Latsitardanus XLIV/2024 yang di gelar di wilayah hukum Polda Kaltim.

Kegiatan penyambutan tersebut turut dihadiri oleh Gubernur Akpol, Pangdam VI/Mulawarman, Pejabat Utama Polda Kaltim dan Pejabat Utama Kodam VI/Mulawarman.{Hd}

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 74 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru