Polda Kaltim Gelar Diseminasi Kajian HAM Tentang Penghapusan Penyiksaan Dalam Proses Penyidikan Tindak Pidana

- Redaksi

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur {Polda Kaltim} menggelar kegiatan Diseminasi Kajian Hak Asasi Manusia {HAM} Tentang penghapusan penyiksaan dalam penyidikan tindak pidana yang bertempat di Ruang Rupatama Rabu, {15/05/2024}.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Djati Wiyoto Abadhy, S.I.K., para Pejabat Utama Polda Kaltim, serta para penyidik dari berbagai satuan kerja termasuk Ditreskrimum, Ditreskrimsus, Ditresnarkoba, Ditlantas, Ditpolairud, dan Bidpropam di Lingkungan Polda kaltim.

Baca Juga :  Kapolres Majalengka Memimpin Kegiatan Pelepasan Purna Tugas Personil Polres Majalengka

Kegiatan ini turut pula dihadiri dari Tim Divkum Polri yang dipimpin oleh Brigjen Pol Veris Septiansyah, S.H., S.I.K., M.Si., M.H., bersama rombongan tim yakni Kombes Pol Tony Binsar, S.H., S.I.K., M.Si., dan Ipda Rengga Jagat Gintara, S.H.

Dalam kegiatan terebut berupa pengarahan tentang penghapusan penyiksaan dalam penyidikan oleh Tim Divkum Polri, bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan implementasi HAM dalam tugas penyidikan di Polda Kaltim.

Di tempat terpisah, Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Artanto, S.I.K., M.Si., menerangkan bahwa pengarahan Diseminasi Kajian HAM ini merupakan langkah penting dalam meningkatkan kesadaran dan pemahaman para penyidik mengenai standar HAM internasional.

Baca Juga :  Unit Reskrim Kuta Utara Amankan Pelaku Penganiayaan Di Malang

“Dengan adanya kegiatan pengarahan ini, kami berharap para penyidik dapat menerapkan prinsip-prinsip HAM secara lebih baik dalam proses penyidikan tindak pidana, sehingga dapat mencegah dan menghapuskan praktik penyiksaan yang masih terjadi”, ujar Kombes Pol Artanto.

{Hd}

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

LUNA Beach Club’s First Anniversary: A Full Moon Celebration Like No Other
Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember
Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok
Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61
Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak
Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah
Kalapas Jember Gandeng RS Baladhika Husada, Optimalkan Kesehatan
Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Lapas Jember Gelar Halal Bihalal 
Berita ini 63 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 18:44 WIB

LUNA Beach Club’s First Anniversary: A Full Moon Celebration Like No Other

Sabtu, 19 April 2025 - 17:49 WIB

Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember

Jumat, 18 April 2025 - 01:15 WIB

Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok

Kamis, 17 April 2025 - 20:36 WIB

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Selasa, 15 April 2025 - 19:57 WIB

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Berita Terbaru

Berita Polres

Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:49 WIB

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB