Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Patroli Skala Besar Serentak Jelang Pilkada Serentak 2024

- Redaksi

Rabu, 5 Juni 2024 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat, Polres Metro Jakarta Barat melaksanakan apel patroli skala besar serentak yang dilaksanakan Polda Metro Jaya dan jajaran

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang aman dan kondusif menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak tahun 2024.

Sebanyak 192 personel gabungan yang terdiri dari personel polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Barat dan Polsek Jajaran diterjunkan dalam patroli skala besar ini

Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol M Syahduddi mengatakan, Bahwa kegiatan Patroli skala besar menyasar kepada 3 sasaran yaitu pertama yaitu sasaran daerah yang rawan terjadinya aksi curat, curas dan curanmor

Yang kedua adalah daerah yang rawan terjadinya aksi tawuran dan ketiga adalah daerah yang berpotensinya terjadinya aksi gangguan kamtibmas (guantibmas) lainnya

Baca Juga :  Andap Budhi Revianto Sebagai Role Model ASN di Kemenkumham RI

Dalam pelaksanaan patroli skala besar ini mengedepankan upaya humanis, simpatik dan persuasif kepada masyarakat

Di kesempatan yang sama Kabag Ops Polres Metro Jakarta Barat Akbp Randi Ariana menjelaskan 192 personel gabungan ini dalam pelaksanaan patroli skala besar serentak dibagi menjadi 2 beat lokasi patroli kewilayahan di wilayah Jakarta Barat

Beat 1 dilaksanakan patroli di wilayah Kalideres, Cengkareng, Kembangan Kebon Jeruk sementara untuk beat ke 2 melaksanakan patroli skala besar di wilayah Grogol Petamburan, Tambora, Tamansari dan Palmerah

Baca Juga :  Bersama dengan Babinsa Desa Nyuhtebel, Bhabinkamtibmas Monitor Kegiatan Warga Yang Melaksanakan Persembahyangan Hari Raya Kuningan

Dengan pembagian patroli kewilayahan ini, diharapkan dapat berjalan efektif dan efisien dalam mengantisipasi berbagai potensi gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman kepada masyarakat Jakarta Barat dan sekitarnya, serta mencegah berbagai potensi gangguan kamtibmas menjelang Pilkada serentak tahun 2024.

( Humas Polres Metro Jakarta Barat )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Berita Terbaru