Peringati Hari Bhayangkara ke-78, Polda Kaltim Gelar Upacara dan Syukuran

- Redaksi

Selasa, 2 Juli 2024 - 09:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BALIKPAPAN – Memperingat HUT Bhayangkara ke 78, Polda Kalimantan Timur menggelar upacara di Halaman Mapolda Kaltim, Senin (1/7/2024).

HUT Bhayangkara ke 78 tahun 2024 kali ini mengangkat tema “Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas”.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si. menjadi inspektur upacara dalam acara yang diikuti ratusan personel gabungan TNI-Polri tersebut.

Tampak hadir Plt. Gubernur Kaltim, Pangdam VI/MLW, Kesultanan Kutai Kartanegara, Kajati Kaltim, Ketua Pengadilan Tinggi Kaltim, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Adat di Kaltim serta PJU Polda Kaltim.

Baca Juga :  Rute Internasional Kembali Dibuka, Bea Cukai Palembang Optimalkan Pengawasan dan Pelayanan di Bandara SMB II

Sebelum upacara berlangsung, Kapolda Kaltim menerima kue ulang tahun dari Pangdam VI Mulawarman Mayjen TNI Tri Budi Utomo kemudian dilanjutkan dengan prosesi potong tumpeng sebagai simbol rasa Syukur dan penghormatan atas usia Polri yang ke 78.

Selain itu, dalam rangkaian acara tersebut Kapolda Kaltim juga menyematkan tanda kehormatan kepada personel Polri yang berprestasi.

Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Artanto, S.I.K., M.Si., mengatakan dalam rangkat HUT Bhayangkara ke 78, Polda Kaltim telah melaksanakan berbagai rangkaian kegaitan diantaranya olahraga bersama, lomba. Diharapkan dengan adanya lomba-lomba tersebut bisa mendekatkan Polri dengan Masyarakat dan semakin dicintai.

Baca Juga :  Polres Jepara Gelar Rakor Lintas Sektoral Menuju Pemilu Damai dan Operasi Mantab Brata Candi 2023-2024

Dengan tema HUT Tahun ini Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif Dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas, Polri siap bekerja sama dengan semua institusi dan stakeholder dengan harapan dapat melayani Masyarakat secara maksimal dan kita terbuka terhadap masukan dan kritik dari Masyarakat.

Baca Juga :  Sempat Membuat Petugas Terkelabui Jenis Kelamin, AS Ditangkap Dengan BB Sabu di Saku Celana

Dihari Bhayangkara ini, Polri berkomitmen akan bersikap netral dan siap mengamankan pelaksanaan Pilkada tahun 2024, tegas Kabid Humas.

Polri tidak hanya sebagai institusi penegak hukum, tetapi juga mitra penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dengan sinergi yang baik antara Polri dan semua pihak terkait, diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang kondusif dan aman untuk pelaksanaan pesta demokrasi berjalan lancar dan aman,” tutup Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Artanto, S.I.K., M.Si.

(Hd)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 75 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Berita Terbaru