SMA Taruna Raden Intan Lampung Gelar Pelantikan Taruna Taruni Angkatan Ke III

- Redaksi

Minggu, 14 Juli 2024 - 20:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung,
SMA Taruna Raden Intan Lampung menggelar pelantikan Taruna Taruni angkatan ke III di Gedung GSG Budaya Kemiling, Kota Bandarlampung, Sabtu (13/07/2024).

Kepala sekolah SMA Taruna Raden Intan Lampung saat diwawancarai menyampaikan SMA Taruna Raden Intan Lampung pada tahun 2024 ini merupakan angkatan ke III dengan total seluruh Siswa Taruna dan Taruni berjumlah lebih dari seratus siswa.

“SMA Taruna Nusantara Raden Intan Lampung dibawah naungan Yayasan Wira Dharma Cendikia,” Ujar Ubaidillah.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ubaidillah juga menjelaskan tujuan dibentuknya sekolah Taruna Raden Intan Lampung berbeda dengan sekolah-sekolah SMA lainnya yaitu untuk membentuk karakter dan kepribadian para siswa dalam menempuh pendidikan dengan penerapan disiplin, serta untuk menjadikan semua siswa Taruna dan Taruni di SMA Taruna Raden Intan Lampung untuk melanjutkan para pemimpin Bangsa kedepannya.

Baca Juga :  Kajian Rutin Warga Binaan Muslim Rutan Perempuan Medan, Sebagai Bentuk Pembinaan Mental dan Spiritual

Hal senada disampaikan Heriyanto Bsc. SE selaku Ketua Komite SMA Taruna Raden Intan Lampung bahwa para Siswa Taruna Taruni di SMA Taruna Raden Intan Lampung diterapkan pendidikan secara disiplin guna membentuk karakter dan kepribadian dalam berinteraksi sosial.

“Untuk di SMA Taruna Raden Intan Lampung diharapkan bukan hanya pandai dalam ilmu pengetahun saja melainkan juga ditempa dengan ilmu keagamaan, agar semua Siswa dapat menguasai Iptek dan Imtaq,” Pungkas Heri Dewa sapaan akrab ketua komite.

Baca Juga :  UPACARA PERINGATAN HARI BHAKTI IMIGRASI KE-74 TAHUN 2024

Heri juga menekankan kepada para Taruna-Taruni untuk memegang teguh tujuh pilar Sekolah SMA Taruna Raden Intan.

Kegiatan tersebut juga di hadiri langsung oleh ketua Yayasan Wira Dharma Cendikia (Zulkifli S.P, M.Pd). Aparat TNI-POLRi, Legiun Veteran Kota Bandarlampung dan para orangtua Taruna-Taruni serta Elemen Masyarakat lainnya.

Mewakili Tamu undangan, Ketua LVRI Kota Bandarlampung Kapten (Pur) Darmono menyampaikan rasa bangganya dengan para siswa Taruna-Taruni SMA Taruna Raden Intan Lampung yang baru saja dilantik sebagai Taruna-Taruni dengan menunjukkan gerakan militer dengan sempurna.

Baca Juga :  Dekatkan Polisi dengan Masyarakat, Kapolrestro Tangerang Kota Silaturahmi Melalui Subuh Keliling

“Kami selaku Veteran akan selalu memberikan dukungan dan motivasi kepada SMA Taruna Rsden Intan Lampung dalam membentuk generasi muda sebagai penerus perjuangan pemimpin bangsa ini.” Ujar ketua LVRI Kota Bandarlampung.

Saya juga selaku ketua LVRI Kota Bandarlampung mengajak Para orangtua untuk memasukkan Anak-anak nya sekolah di SMA Taruna Raden Intan Lampung, Karena SMA Taruna Raden Intan Lampung tidak sama dengan SMA Lainnya. (Marli)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 83 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru