Penuh Haru dan Semangat Baru, Rutan Tarutung Gelar Pisah Sambut Kepala Rutan dan Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 09:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TARUTUNG
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Tarutung menggelar acara pisah sambut Kepala Rutan Tarutung dari Ismet Sitorus ke Evan Yudha Putra Sembiring dan Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan dari M. Nurdin Tanjung ke James Bond Naibaho pada hari Jum’at (30/8) dengan penuh haru dan keakraban.

Baca Juga :  Kasus Pengerusakan Resort Detiga Neano Bugbug, Polda Bali Tetapkan 4 Tersangka Lagi.

Acara ini dihadiri oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sumut Rudy Fernando Sianturi.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pisah sambut tersebut menjadi momen penting dalam sejarah Rutan Kelas IIB Tarutung, di mana Ismet Sitorus secara resmi menyerahkan tugas dan tanggung jawab kepada Evan Yudha Putra Sembiring selaku Kepala Rutan yang baru.

Baca Juga :  PT Wahana Pamunah Limbah Industri (WPLI) Berikan Bantuan Renovasi Mushola Al-barokah Didesa Parakan Rt 04

Dalam sambutannya, Ismet Sitorus menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada seluruh jajaran pegawai Rutan Tarutung yang telah bekerja sama dengan baik selama masa kepemimpinannya.

Baca Juga :  Polres Pesawaran Gelar Kegiatan MaulidNabi Muhammad SAW 1444 Hijriah / 2022 Masehi di Masjid Ar-Royan

Ia juga mengungkapkan rasa bangganya terhadap berbagai pencapaian yang telah diraih oleh Rutan Kelas IIB Tarutung, terutama dalam meningkatkan pelayanan kepada warga binaan dan menjaga keamanan serta ketertiban di dalam Rutan. (AVID/r)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru