Ketua BPD di Keroyok Warga Terkait pembagian BLT, Korban Minta Kapolri Turun Tangan

- Redaksi

Rabu, 11 September 2024 - 22:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ende-Flores, Sejumlah warga Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende diduga melakukan pengeroyokan terhadap Ketua BPD Otogedu, Finsensius Beni.

Hal tersebut terjadi saat pembagian BLT Senin, 15 Juli 2024, Korban akhirnya melaporkan kejadian tersebut ke Mapolsek Maurole.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam laporannya, Ketua BPD Otogedu, Finsensius Beni menggungkapkan, saat itu dirinya sedang memberikan sambutan kepada masyarakat penerima Bantuan Langsung Tunat (BLT) di Kantor Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende.

Baca Juga :  Menggelar Syukuran, Polresta Mataram Berikan Kejutan Dandim 1606 Mataram

Tiba-tiba seorang warga bernama Fransiskus Watu masuk kedalam kantor dan menyampaikan dirinya tidak terima karena salah satu warga yang bernama Simpo tidak terdaftar dalam penerima BLT.

Tak lama kemudian Amantus Sigasare bersama sejumlah warga masuk kedalam Kantor Desa Otogedu dan membuat keributan sehingga korban menghindar ke luar kantor dan saat berada di teras kantor desa Finsensius Beni selaku korban dan juga Ketua BPD Otogedu mengajak mereka berbicara baik-baik.

Baca Juga :  Polsek Kembangan Jakarta Barat berhasil Menangkap Pelaku Pencuri Tas

Namun para terduga pelaku langsung memukul korban dengan menggunakan tangan kanan yang dikepal kearah mata bagian kiri sebanyak satu kali dan secara bertubi-tubi memukuli korban dan mengenai bagian badan belakang korban.

Korban juga ditendang hingga terjatuh kedalam selokan kemudian korban bangun dan karena merasa kesakitan korban menghindar ke arah jalan dan setelah berada di jalan datanglah Ignasius Siga dan langsung memukul korban dari arah belakang sebanyak satu kali dan kembali memukul korban kearah wajah dengan tangan dikepal sebanyak dua kali.

Baca Juga :  Jajaran Polsek Kalideres Jakarta Barat Terus Gencarkan Safari Shubuh keliling

Hingga berita ini diturunkan, pelaku pengeroyokan belum juga di tangkap, Korban melalui kuasa hukumnya meminta institusi Polri bersikap aktif terkait laporan dirinya.

“Saya meminta pihak Kepolisian, khususnya bapak Kapolri Listyo Sigit turun tangan. Karena ini menyangkut program pemerintah” ungkap Donatus Woda kuasa hukum korban

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 49 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru