Kapolsek Kuta Utara Hadiri Rapat Pembukaan Rekapitusi Penghitungan Perolehan Suara Pilkada 2024

- Redaksi

Sabtu, 30 November 2024 - 08:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K.,M.H pagi ini menghadiri rapat Pembukaan rekapitulasi penghitungan perolehan suara di tingkat TPS dan PPK pemilihan gubernur dan wakil gubernur Bali Bupati dan Wakil Bupati Badung tahun 2024 bertempat di ruang pertemuan lantai 3 Kantor Camat Kuta Utara, Jl Bedugul No.2, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Jumat (29/11/2024) pagi.

Dalam kegiatan tersebut juga di hadiri Camat Kuta Utara I Putu Eka Permana, S.STP.,MM, Danramil 1611-03 Kuta diwakili Wadanramil Kuta Kapten Czi Suharyono, l Ketua KPU Kab Badung diwakili oleh Komisioner KPU Kabupaten Badung Ni Putu Rulyana Kusuma Wardani,
Ketua Panwaslucam Kuta Utara I Wayan Rupayasa, Ketua PPK kecamatan Kuta Utara I Ketut Firman dan Danru Satpol PP Kecamatan Kuta Utara I Wayan Parwata.

Baca Juga :  Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Komisioner KPU Kabupaten Badung Ni Putu Rulyana Kusuma Wardani menjelaskan Apabila terdapat perbedaan mari kita berdiskusi selesaikan bersama-sama karena hasil rekapitulasi di Kecamatan ini sangatlah penting untuk selanjutnya dilanjutkan rekapitulasi penghitungan di tingkat kabupaten maupun di tingkat provinsi.

Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo SIK., MH di konfirmasi usai menghadiri pembukaan rapat pleno di tingkat PPK menyebut
pihaknya bersama instansi terkait all-out melakukan pengamanan dan penjagaan selama proses penghitungan perolehan suara dalam Pilkada 2024.

“Jangan underestimate dalam bertugas, berikan pengamanan yang maksimal sehingga selama proses penghitungan perolehan suara dalam Pilkada 2024 di tingkat Kecamatan berjalan dengan aman dan lancar,” Beber Kapolsek Kuta Utara.

Berita Terkait

Apel Kesiapan Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bangli Terpilih
Polres Badung Amankan Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024
Beri Rasa Aman Warga, Satuan Samapta Laksanakan PH Pagi
Polsek Petang Gencar Laksanakan Patroli Biru Sambangi Objek Vital
Interaktif Halo Kamtibmas di Bali TV, Kabag Ops Polres Badung Jadi Narasumber
Berikan Rasa Aman Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Wilayah Kawasan Pemukiman
Sambangi Turnamen Bola Voli Blue Light Patrol Polsek Mengwi Berikan Rasa Aman dan Nyaman
Antisipasi Aksi Kejahatan Polsek Kuta Utara Arahkan Patroli Susuri Jalan Bumbak
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 10:24 WIB

Apel Kesiapan Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bangli Terpilih

Kamis, 9 Januari 2025 - 09:29 WIB

Polres Badung Amankan Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024

Kamis, 9 Januari 2025 - 08:41 WIB

Beri Rasa Aman Warga, Satuan Samapta Laksanakan PH Pagi

Kamis, 9 Januari 2025 - 08:32 WIB

Interaktif Halo Kamtibmas di Bali TV, Kabag Ops Polres Badung Jadi Narasumber

Kamis, 9 Januari 2025 - 08:28 WIB

Berikan Rasa Aman Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Wilayah Kawasan Pemukiman

Berita Terbaru

Berita Polres

Beri Rasa Aman Warga, Satuan Samapta Laksanakan PH Pagi

Kamis, 9 Jan 2025 - 08:41 WIB