Patroli Biru Polsek Mengwi Susuri Kawasan Pemukiman Penduduk Atensi Gangguan Kamtibmas

- Redaksi

Rabu, 4 Desember 2024 - 08:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MENGWI – Polsek Mengwi melalui unit samapta melaksanakan kegiatan patroli biru dengan menyusuri jalur pemukiman penduduk untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang melaksanakan istirahat dimalam hari. Rabu (4/12/2024) pukul 02.30 wita

Panit 2 unit samapta polsek mengwi Ipda Made Rawandana memimpin langsung pelaksanaan patroli biru dengan menyusuri jalur selatan yakni wilayah Desa Buduk, Desa Tumbak Bayuh, Desa Munggu, Desa Cemagi dan Desa Pererenan

Baca Juga :  Jalur Ramai Polsek Mengwi Bantu Warga Sebrangkan Jalan

Ipda Rawandana mengatakan pelaksanaan patroli biru dengan menyusuri jalur pemukiman penduduk ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif

“Kita berikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang beristirahat dimalam hari”, ucapnya

“Saat kita melintas kita melakukan pengecekan pada tempat-tempat tertentu untuk memastikan situasi seputaran dalam keadaan aman”, Imbuhnya

Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan patroli biru yang dilakukan oleh polsek mengwi sebagai bentuk kehadiran polisi ditengah masyarakat dalam memberikan pelayanan keamanan

Baca Juga :  Cegah Bahaya Narkoba, Humas Polres Gianyar Pasang Spanduk Peringatan Anti Narkoba

“Dengan melaksanakan patroli menghidupkan lampu rotator biru sebagai tanda hadirnya polri ditengah masyarakat akan memberikan dampak positif terhadap situasi kamtibmas lingkungan sekitarnya”, ucap Kapolsek Mengwi

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Apel Kesiapan Polsek Baturiti Sambut Pengamanan Malam Tahun Baru 2026
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Berita Terbaru