Pantau Keamanan Kantor Bank dan ATM BRI, Polsek Abiansemal Rutin Patroli Malam

- Redaksi

Jumat, 6 Desember 2024 - 06:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL – Obyek Vital seperti Kantor Bank dan ATM merupakan salah satu sasaran kegiatan patroli yang rutin yang dilaksanakan personil Polsek Abiansemal setiap malam hari.

Seperti yang dilakukan personil Polsek Abiansema yang dipimpin Pawas IPTU Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H., di kantor Bank BRI Unit Mambal, yang berlokasi di jalan raya Mambal, kecamatan Abiansemal, Badung. Jumat, (06/12) Pkl. 01.15 Wita

Baca Juga :  Rutinitas Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Kawasan Tempat Suci

Saat itu selain melakukan pemantauan, personil Polsek Abiansemal yang dipimpin Pawas IPTU Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H., juga menyampaikan pesan kamtibmas kepada petugas Penjaga Malam / Security yang sedang berjaga di lokasi.

Personil Polsek Abiansemal berpesan agar petugas Satpam tidak lupa untuk melakukan kontrol keliling, minimal setiap satu jam sekali.

Diterangkan Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., kegiatan patroli malam hingga dini hari rutin dilaksanakan di semua tempat yang berpotensi terjadi kerawanan.

Baca Juga :  Polsek Abiansemal Bersinergi dengan Pecalang, Sambangi Pasar Senggol Sibanggede

“Selain di kantor-kantor Bank dan ATM, patroli malam juga kami lakukan di pemukiman, pertokoan, dan tempat ibadah/Pura serta tempat lainnya,” kata Kapolsek.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Memperkuat Soliditas dan Loyalitas, Polda Bali Nobar Film “Sayap-Sayap Patah 2”
Break Shot Bali dan FORWARD Beserta Polda Bali Gelar Halalbihalal dan Santunan Anak Yatim Piatu
Tokoh Masyarakat Desa Batuaji Beri Apresiasi untuk Polres Tabanan atas Dedikasi Jaga Kamtibmas
Polres Tabanan Tuai Pujian, Tokoh Beraban Nilai Polri Dekat dan Peduli terhadap Warga
Pendeta Wihara Centia Apresiasi Polres Tabanan: Teladan Harmoni dan Keamanan di Masyarakat
Perbekel Desa Bajera Apresiasi Peran Polres Tabanan dalam Mewujudkan Kamtibmas yang Harmonis
Perihal : Kegiatan Makan Bergisi Gratis Naisoanal di SMP Negeri 8 Denpasar Kec. Dentim Kota Denpasar
Perihal : *Rapat Panitia Seksi Ketentraman, Ketertiban, dan Keamanan PKB XLVII Tahun 2025
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 17:22 WIB

Memperkuat Soliditas dan Loyalitas, Polda Bali Nobar Film “Sayap-Sayap Patah 2”

Jumat, 16 Mei 2025 - 17:04 WIB

Break Shot Bali dan FORWARD Beserta Polda Bali Gelar Halalbihalal dan Santunan Anak Yatim Piatu

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:40 WIB

Tokoh Masyarakat Desa Batuaji Beri Apresiasi untuk Polres Tabanan atas Dedikasi Jaga Kamtibmas

Kamis, 15 Mei 2025 - 08:57 WIB

Polres Tabanan Tuai Pujian, Tokoh Beraban Nilai Polri Dekat dan Peduli terhadap Warga

Rabu, 14 Mei 2025 - 09:26 WIB

Pendeta Wihara Centia Apresiasi Polres Tabanan: Teladan Harmoni dan Keamanan di Masyarakat

Berita Terbaru