Cegah Kriminalitas Di Jalan Sepi, Polsek Abiansemal Intensifkan Blue Light Patrol

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 09:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL – Guna untuk mengantisipasi timbulnya tindak kriminalitas di titik-titik jalan yang sepi saat malam hari, Polsek Abiansemal terus mengintensifkan Blue Light Patrol malam, terutama saat jam-jam rawan, Selasa 17/12/2024 pukul 02.00 Wita.

Selain untuk mengantisipasi kemungkinan adanya tidak pidana konvensional seperti pencurian dan pembegalan, Blue Light Patrol tersebut juga untuk mengantisipasi aksi kejahatan yang biasa terjadi di jalur sepi saat malam hari.

Baca Juga :  Warga Asal Lingsar Diancam 5 Tahun Penjara Karena Mencuri Sepeda Motor

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., seijin Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, SIK., menjelaskan bahwa untuk mengantisipasi tindak kejahatan di jam-jam rawan atau di malam hari, anggota patroli Polsek Abiansemal mengintensifkan blue light patrol malam dengan sasaran lokasi yang sepi dan minim penerangan jalan.

Kapolsek juga menghimbau kepada masyarakat saat hendak melintas jalur sepi, agar tidak sendirian hendaklah beriringan dengan kendaraan lainnya.

“Jika warga yang hendak berangkat kerja atau pulang tengah malam, usahakan ada beriringan melintas, jangan sendirian berkendara,” tutur Kapolsek.

Berita Terkait

Jaga Situasi Tetap Kondusif, Personil Polsek Bangli Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Upacara Pernikahan
Ciptakan Situasi Tetap Kondusif Personil Sat Samapta Polres Bangli Tingkatkan penggelaran Blue Light dI malam hari
Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol
Jaga Situasi Tetap Kondusif, Personil Polsek dan Polres Bangli Laksanakan pengamanan Kegiatan Ibadah Minggu
Kapolres Badung Minggu Kasih di Pura Masceti Petitenget
Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Polsek Mengwi Tingkatkan Patroli Malam Minggu
Personel Pam Obvit Giatkan Patroli Malam di Objek Wisata
Rutinitas Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Obyek Vital Perbankan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 13:04 WIB

Jaga Situasi Tetap Kondusif, Personil Polsek Bangli Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Upacara Pernikahan

Minggu, 5 Januari 2025 - 12:09 WIB

Ciptakan Situasi Tetap Kondusif Personil Sat Samapta Polres Bangli Tingkatkan penggelaran Blue Light dI malam hari

Minggu, 5 Januari 2025 - 12:04 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol

Minggu, 5 Januari 2025 - 09:13 WIB

Kapolres Badung Minggu Kasih di Pura Masceti Petitenget

Minggu, 5 Januari 2025 - 09:11 WIB

Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Polsek Mengwi Tingkatkan Patroli Malam Minggu

Berita Terbaru