UKL Polsel Kuta Utara Patroli Jelang Pagi Pantau Tempat Hiburan.

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2024 - 09:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Dalam upaya menciptakan situasi yang aman dan kondusif, Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Kuta Utara di Pimpin Pawas Ipda I Made Aditya Riawan Putra S.Tr.K.,MH mengintensifkan kegiatan blue light patrol di daerah hukum Polsek Kuta Utara. Selasa (24/12/2024) pukul 03.00 Wita.

Kegiatan Blue Light Patrol hingga jelang pagi ini dilakukan bertujuan untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas dan tindak kejahatan.
dengan menyalakan lampu biru yang ada pada kendaraan kijang patroli 940 Kuta Utara.

Baca Juga :  Wujudkan Kamtibmas Yang Kondusif, Blue Light Patrol Polsek Abiansemal Sambangi SPBU

Patroli ini juga berkolaborasi dengan Pecalang Desa Adat Canggu, Juru Parkir dan Security tempat hiburan serta memberi imbauan kepada masyarakat dan wisatawan agar tetap waspada dan hati hati terhadap barang bawaan berharga agar tidak memancing pelaku kejahatan melakukan aksinya.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo SIK.,MH menjelaskan blue light patrol yang dingelar secara rutin menjelang subuh merupakan langkah preventif untuk meminimalisir tindak kejahatan seperti jambret, pencurian, dan perkelahian terutama di tempat tempat hiburan malam seperti bar di kawasan pantai batu bolong yang di padati pengunjung.

Baca Juga :  Melalui Blue Light Patrol, Unit Raimas Ajak Anak Muda Jaga Keamanan Jelang Nyepi

“Patroli oleh UKL yang di fokuskan di kawasan wisata ini, untuk memastikan masyarakat dan wisatawan dapat beraktifitas dengan aman,” ujarnya .

Baca Juga :  Polsek Kuta Utara Kolaborasi dengan Linmas Desa Canggu Tertibkan Parkir Liar Di Trotoar.

Ia menambahkan dengan kehadiran Polisi Patroli di tengah tengah masyarakat dapat memberikan dampak positif tentu memberi rasa aman terhadap masyarakat serta pelaku kejahatan mengurungkan niat jahatnya.

“Kegiatan ini diharapkan dapat menekan angka kriminalitas sekaligus berkontribusi menjaga Wilayah Kecamatan Kuta Utara menjadi destinasi wisata yang menarik dan aman di kunjungi,” Tutup Kapolsek AKP Yusuf Admodjo

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Berita Terbaru