Jumat Curhat Polsek Kuta Utara Ajak Pekerja Bagunan Jaga Kamtibmas

- Redaksi

Jumat, 3 Januari 2025 - 08:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Polsek Kuta Utara terus melakukan pendekatan ke masyarakat melalui kegiatan Jumat Curhat yang rutin di gelar setiap hari jumat secara bergilir di masing masing Desa maupun Kelurahan di Daerah Hukum Polsek Kuta Utara.

Kali ini Jumat Curhat di gelar di sebuah Bedeng pekerja bangunan sebuah Villa di Banjar Kayu Tulang, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Jumat (3/1/2025) pukul 09.00 Wita.

Jumat Curhat di Pimpin Kanit Binmas Polsek Kuta Utara Iptu AA Ngurah Sudyastika di dampingi Panit 1 Lantas Iptu I Nyoman Suryawan dan Bhabinkamtibmas Desa Canggu Aiptu Putu Agus Wahyu Arta Negara di hadiri puluhan pekerja bangunan.

Kanit Binmas Iptu AA ngurah Sudyastika seizin Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Admodjo S.I.K.,M.H menjelaskan kegiatan Jumat Curhat ini bertujuan untuk mendengarkan langsung keluhan masyarakat, terkait situasi Kamtibmas di daerah hukum Polsek Kuta Utara agar tetap terjaga dengan aman, damai dan kondusif.

Baca Juga :  Ketua Umum AWDI Laporkan Kegiatan Tahunan Ke Mendagri

“Kegiatan ini sangat efektif guna mengidentifikasi setiap permasalahan terkait kamtibmas di tengah – tengah masyarakat dengan cara mendengarkan langsung setiap keluhan atau unek unek yang di sampaikan masyarakat,” Kata Iptu Agung Sudyastika

Salah seorang pekerja bangunan villa asal Jawa Timur mewakili belasan rekannya mengungkapkan selama menggarap bangunan villa di Banjar Uma Buluh Desa Canggu tidak pernah melakukan perbuatan melanggar hukum bila ada permasalahan di selesaikan secara kekeluargaan .

Baca Juga :  Warga Binaan Pamer Karya dan Kreativitas Terbaik di Indonesian Prison Products and Arts Festival (IPPAFest)

Iptu AA Ngurah Sudyastika mengucapkan terima kasih sudah ikut peduli menjaga kamtibmas di lingkungan proyek bila ada permasalahan yang tidak bisa di selesaikan agar melaporkan kepada Bhabinkamtibmas Desa Canggu untuk di tindak lanjuti

Di akhir kegiatan Jumat Curhat Iptu AA Ngurah Sudyastika mengajak puluhan pekerja bangunan yang hadir untuk tidak minum minuman keras, tidak keluyuran hingga larut malam dan menjaga rasa persaudaraan dan saling menghormati di antara teman.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru