Ciptakan Kamseltibcar Lantas, Personil Polsek Abiansemal Digelar Pada Titik Rawan Kemacetan

- Redaksi

Jumat, 10 Januari 2025 - 08:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL – Kehadiran anggota Polri saat terjadinya kepadatan arus lalu lintas di setiap persimpangan jalan diharapkan dapat mengatasi kepadatan arus lalin dan membawa kenyamanan bagi masyarakat atau pengguna jalan.

Seperti halnya yang dilakukan oleh personil Polsek Abiansemal saat melaksanakan giat pelayanan sore hari yang diimplementasikan dalam bentuk kegiatan Kepolisian berupa pengaturan lalu lintas di simpang tiga Darmasaba, simpang Semana-Mambal, dan Simpang Latusari. Kamis (09/01) sore.

Baca Juga :  Atensi Kawasan Pantai Polsek Mengwi Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat Yang Melaksanakan Ritual Banyu Pinaruh

“Kenyamanan dan kelancaran jalur yang dilalui masyarakat ke tempat aktifitasnya menjadi prioritas utama disamping mencegah terjadinya laka lantas,” ucap Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., saat dikonfirmasi via yg telepon. (10/01)

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., juga mengatakan simpang tiga Darmasaba, simpang Semana-Mambal dan simpang Latusari setiap sore kadang mengalami peningkatan karena masyarakat pengguna jalan yang melintas maupun para karyawan yang kerja maupun pulang kerja, sehingga sangat diperlukan kehadiran anggota Polri untuk dapat mewujudkan kamseltibcar lantas.

Baca Juga :  Cegah Gangguan Kamtibmas Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli di Kawasan Pasar Beringkit

”Dengan dilaksanakannya kegiatan pengamanan dan pengaturan dapat mengurangi terjadinya kecelakaan, dan bisa memberikan rasa aman bagi masyarakat,” tutup Kapolsek.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Berita Terbaru