Blue Light Patrol Polsek Petang Jaga Kamtibmas Seputaran Desa Carangsari

- Redaksi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 09:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Desa Carangsari Kecamatan Petang Kabupaten Badung, Polsek Petang kembali menggelar kegiatan patroli Blue Light Patrol pada malam hari, Jumat (10/1/2025). Patroli ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada warga serta mencegah terjadinya aksi kejahatan.

Patroli Blue Light Patrol ini dipimpin langsung oleh Perwira Pengawas Ipda I Gusti Agung Ngurah Sidiadhi, SH., bersama sejumlah anggotanya. Mereka menggunakan kendaraan dinas dengan lampu biru yang menyala terang, yang tidak hanya bertujuan memberikan visibilitas tinggi, tetapi juga mengingatkan masyarakat akan kehadiran aparat keamanan di wilayah tersebut.

Baca Juga :  Kapolsek di Nganjuk Bantu Bangun Kembali Rumah Nenek Painem yang Roboh Akibat Hujan Angin

Menurut Kapolsek Petang AKP I Dewa Ketut Suriyawan, S.Sos, kegiatan patroli malam ini merupakan bagian dari upaya rutin untuk menjamin keamanan di wilayah hukum Polsek Perang. “Kami ingin memastikan warga merasa aman, terutama pada malam hari. Selain melakukan pemantauan di jalan-jalan utama desa, anggota patroli juga melakukan dialog dengan masyarakat setempat, mendengarkan keluhan, serta memberikan imbauan tentang kewaspadaan terhadap potensi gangguan kamtibmas.” Ujarnya seijin Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, SIK.

Baca Juga :  Polsek Palmerah Polres Metro Jakarta Barat Menggelar Vaksinasi Covid-19 door to door anak Usia 6-11 tahun

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Gandeng Polresta Malang Kota, PWI Malang Raya gelar Uji Kompetensi Wartawan

Polsek Petang berkomitmen untuk terus meningkatkan kegiatan patroli dan berkoordinasi dengan warga dalam menciptakan lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif bagi seluruh masyarakat.
Dengan adanya kegiatan seperti Blue Light Patrol, gangguan kamtibmas diharapkan dapat diminimalkan, serta terciptanya hubungan yang lebih harmonis antara polisi dan masyarakat. (hms)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Berita Terbaru