Patroli Biru Polsek Abiansemal Atensi Turnamen Bola Voli PORYUDA Cup

- Redaksi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 06:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL – Untuk menciptakan situasi kamtibmas dan kelancaran kegiatan masyarakat, personil Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan patroli biru atensi turnamen bola voli PORYUDA Cup Tahun 2025, yang diselenggarakan dilapangan voli PORYUDA, Banjar Tanggayuda, Desa Bongkasa, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Jumat (10/01/2025) pukul 20.00 wita.Kehadiran personil Polsek Abiansemal dilapangan Voli untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat baik yang bertanding maupun yang menonton pertandingan Bola Voli.

Baca Juga :  Jumat Curhat Iptu Agung Sudyastika Ajak Pengurus Mushola Al - Iklas Jaga Kamtibmas

Dalam kegiatan tersebut Unit Samapta Polsek Abiansemal yang dipimpin Pawas AKP Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H., bersama Bhabinkamtibmas Desa Bongkasa Aiptu I Wayan Suwitayasa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada suporter atau penonton untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban

Baca Juga :  Berhasil Ringkus Bandar Pil Koplo, Kompol Imam Mustolih: Polsek Tegalsari Gagalkan Ribuan Butir Pil Siap Edar

“Junjung tinggi sportifitas dalam setiap laga, jangan anarkis atau melakukan hal-hal yang melanggar hukum jika club kesayangannya kalah dalam pertandingan”, ucapnya kepada suporter

“Mari dukung pelaksanaan kegiatan ini dengan menjaga keamanan dan ketertiban sehingga pelaksanaan turnamen Bola Voli ini, dapat berjalan dengan tertib, aman dan lancar”, pungkasnya. Sabtu (11/01).

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Berita Terbaru