Rawan Terjadi Pencurin Polsek Kuta Utara Patroli Sambangi Gerai ATM.

- Redaksi

Senin, 13 Januari 2025 - 09:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Untuk mengantisipasi tindak kejahatan yang terjadi saat malam hari terutama dengan sasaran obyek vital, Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Ps. Panit 1Aiptu I Wayan Mendra melaksanakan Blue Light Patrol di jalan Raya Canggu, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Minggu (13/1/2025) pukul 23.00 Wita.

Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K.,M.H melalui Kanit Samapta Iptu Gede Wirata mengatakan kegiatan Blue Light Patrol rutin dilakukan terutama malam hari sebagai langkah kongkrit Polsek Kuta Utara menciptakan situasi situasi aman di lingkungan obyek vital dengan upaya sambang dan melakukan pengecekan di areal ATM BRI dan BNI guna menghindari hal-hal yang tidak kita inginkan.

Baca Juga :  Polsek Sandubaya Optimalkan Peran Bhabinkamtibmas Dalam Menjaga Kamtibmas di Lingkungan Masyarakat

“Ini merupakan aset penting Pemerintah sangat rentan menjadi incaran pelaku kejahatan. Objek vital tersebut juga menjadi salah satu prioritas sasaran dari Blue Light Patrol serta mengingatkan masyarakat dan anggota Security agar tetap waspada terhadap hal – hal yang mencurigakan terutama di ruangan mesin ATM dan sekitar kantor Perbankan,” Kata Iptu Wirata

Ditambahkan, Blue Light Patrol ini juga menyasar tempat tempat ramai dan strategis guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang beratifitas saat malam hari.

Baca Juga :  Kapolsek Kuta Utara Dampingi Forkopimda Kunjungi Dan Cek Kesiapan Gereja Dalam Perayaan Natal 2024

“Dengan adanya BLue Light Patrol selalu hadir di tengah tengah masyarakat, dapat memberikan rasa aman dan nyaman serta membuat para pelaku kejahatan berpikir melakukan aksinya dengan harapan angka kejahatan di Daerah Hukum Polsek Kuta Utara dapat di tekan,” Pungkas Pungkas Iptu Wirata.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penembakan WNA Australia Terkuak, Tiga WNA Dibekuk Tim Gabungan
Kapolri Tinjau SPPG Polda Bali, Pastikan Dukung Program MBG Pemerintah
PENGANIAYAAN YANG MENGAKIBATKAN 1 (SATU) ORANG MENINGGAL DUNIA
Tim Gabungan Polda Bali Backup Polres, Mengejar Pelaku Penembakan di Villa CS
Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar
Penyalahgunaan Wewenang Tindak Pidana Perlindungan Pekerja Migran Indonesia dan penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah.
Mutasikan Narapidana, Lapas Jember Optimalkan Pembinaan Lanjutan
Polda Bali & Bea Cukai Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Kokain Jaringan Internasional Seharga 12 Milyar Rupiah
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 14:34 WIB

Penembakan WNA Australia Terkuak, Tiga WNA Dibekuk Tim Gabungan

Senin, 16 Juni 2025 - 18:37 WIB

Kapolri Tinjau SPPG Polda Bali, Pastikan Dukung Program MBG Pemerintah

Minggu, 15 Juni 2025 - 19:51 WIB

PENGANIAYAAN YANG MENGAKIBATKAN 1 (SATU) ORANG MENINGGAL DUNIA

Sabtu, 14 Juni 2025 - 23:48 WIB

Tim Gabungan Polda Bali Backup Polres, Mengejar Pelaku Penembakan di Villa CS

Jumat, 6 Juni 2025 - 09:12 WIB

Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar

Berita Terbaru

News

TNI Koramil 01/Teluknaga Serbu Mapolsek Teluknaga

Selasa, 1 Jul 2025 - 16:32 WIB