Perkuat Sinergitas, Propam Polres Gianyar Gelar Patroli Malam Bersama Provost TNI

- Redaksi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 06:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GIANYAR, Lensapolri.com – Dalam rangka meningkatkan sinergitas TNI-Polri di Kabupaten Gianyar serta dalam menciptakan kamtibmas yang kondusif, Propam Polres Gianyar bersama Provost TNI melaksanakan patroli malam. Jumat (17/1/2024).

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kasi Propam Polres Gianyar AKP I Made Mulata bersama personel Propam Polres Gianyar serta personel Provost TNI dari Kodim 1616 Gianyar dan Provost Yonzipur 18/YKR Gianyar.

Baca Juga :  Wakapolres Metro Jakarta Barat Akbp Sarly Sollu Pimpin Apel pagi Dihalaman polres Metro jakarta Barat

Kapolres Gianyar AKBP Umar, S.I.K., M.H. melalui Kasi Propam Polres Gianyar mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka patroli sinergitas TNI-Polri khususnya di wilayah Kabupaten Gianyar.

Kegiatan ini menegaskan komitmen kedua institusi dalam memperkuat kerjasama dan sinergitas, demi penegakan hukum yang lebih efektif dan demi kemajuan bersama.

“Dengan adanya kerjasama yang kuat, diharapkan kedisiplinan dan tata tertib di lingkungan TNI-Polri dapat terus terjaga, serta dapat menciptakan kamtibmas yang kondusif khususnya di wilayah Kabupaten Gianyar,” Ujarnya.

Baca Juga :  Ops Keselamatan Agung 2025 Polres Bangli, Tingkatkan Kegitan Pengaturan dan Penyuluhan Pada Malam Hari

Adapun kegiatan patroli yang dilaksanakan dengan menyusuri seputaran Kota Gianyar dan menyambangi tempat hiburan malam guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas.

“Kita tetap himbau masyarakat untuk senantiasa menjaga ketertiban dan bersama-sama menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan nyaman bagi masyarakat,” Tambahnya.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Berita Terbaru

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB