Ciptakan Situasi Kondusif Polsek Kuta Utara Gelar Patroli Malam Minggu

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara, Lensapolri.com – Guna menjaga terpeliharanya situasi kamtibmas di daerah hukum Polsek Kuta Utara agar tetap aman dan kondusif Polsek Kuta Utara menggelar kegiatan patroli malam minggu. Sebelumnya diawali dengan apel kesiapan di pimpin Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H bertempat di halaman Apel Polsek Kuta Utara jalan pantai Batu Bolong no 30 A, Banjar Pipitan, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Sabtu (25/1/2025) pukul 23.00 Wita.

Baca Juga :  Wujudkan Kamtibmas Aman, Kapolsek Abiansemal Pimpin Patroli Malam Minggu

Kapolsek saat memimpin apel kesiapan di hadapan anggota menegaskan bahwa patroli malam minggu bertujuan untuk mengantisipasi dan mencegah tindakan melawan hukum dan menjaga situasi agar tetap kondusif selama berlangsungnya long Weekend (Siwaratri, Isra Miraj Nabi Muhammad SAW dan Imlek) di daerah Hukum Polsek Kuta Uta

“Lakukan patroli dengan humanis, selalu buddy system utamakan keselamatan diri masing-masing, serta jangan under estimete,” Ucapnya.

Selanjutnya dengan menggunakan kendaraan dinas kijang patroli 943 dan 1131 Kuta Utara patroli mengarah beat utara menyambangi anak anak muda di Banjar Campuhan Asri Kauh Desa Dalung memberikan imbauan agar selalu waspada dan memastikan CCTV di area Banjar dalam keadaan aktif.

Tidak hanya itu patroli malam minggu juga menyusuri beat selatan atensi di tempat hiburan malam di kawasan wisata pantai Batu Bolong Desa Canggu antisipasi terjadinya C3 (Curat, Curas, Curanmor) saat bubaran Party.

Baca Juga :  Kapolresta Mataram Dampingi Tim Mabes Polri Tinjau Pospam dan Posyan Di Mataram

Sepanjang jalur yang dilalui tidak ditemukan adanya aktivitas mencurigakan, serta dilakukan pengecekan di beberapa titik rawan untuk memastikan tidak ada potensi ancaman yang dapat mengganggu situasi Kamtibmas.

“Patroli akan terus Kami tingkatkan untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif selama masyarakat menikmati liburan panjang di daerah hukum Polsek Kuta Utara,” pungkas AKP Pasek Sudina.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember
Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:49 WIB

Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Berita Terbaru

Berita Polres

Polres Jember Studi Tiru Layanan Kunjungan di Lapas Jember

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:49 WIB

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB