Jumat Curhat Polres Gianyar di Vihara Amurva Bumi di Kecamatan Blahbatuh

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GIANYAR, Lensapolri.com – Rabu, tanggal 29 Januari 2025 mulai pukul 09.00 wita telah berlangsung kegiatan Jumat Curhat /Orti Krama Polres Gianyar dalam rangka Hari Raya Tahun Baru IMLEK 2576 di Vihara Amurva Bumi di Desa/ Kecamatan Blahbatuh, Gianyar.

Hadir dalam kegiatan tersebutKapolres Gianyar AKBP Umar, S.I.K, M.H, Kabag Ops Polres Gianyar Kompol I Nengah Sudiarta, S. Sos., Kapolsek Blahbatuh Kompol I Made Berata, S.H., M.H, Ketua Panita Penyelengara Imlek Ari Wijaya dan pengurus dan Warga Tionghoa sebanyak 10 orang.

Baca Juga :  Serahkan Bansos Polres Pasangkayu, Kabag Ops: Bentuk Kepedulian Polri ke Warga Terdampak Kenaikan BBM

Sambutan Ketua Panitia Ary Wijaya yang menyampaikan, ucapan terimakasih dan selamat datang kepada Bapak Kapolres Gianyar yang didampingi oleh PJU dan Kapolsek Blahbatuh.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gianyar AKBP Umar
,SIK.,MH menyampaikan, saya Kapolres Gianyar atas nama seluruh personil Polres Gianyar beserta dengan Polsek jajaran mengucapkan selamat hari raya tahun baru Imlek 2576, kepada seluruh keluarga besar Tiong Hoa yang merayakan Hari Imlek.

Baca Juga :  Patroli Biru Polsek Mengwi Sambangi Kompleks Pertokoan Jalur Utama

” Semoga senantiasa diberikan kesehatan, keselamatan dan keberkahan. Terimakasih telah menerima kami dengan baik ” jelasnya

Kegiatan kami ini merupakan kegiatan silahturahmi kami kepada masyarakat Gianyar dari semua kalangan atau komunitas yang ada di Kabupaten Gianyar. Dengan kehadiran kami disini setidaknya kami bisa mendengar langsung curhatan dan keluh kesah dari masyarakat tentang kondisi dan situasi sosial yang sedang terjadi di masyarakat.

Baca Juga :  Jalin Komunikasi Dengan Pedagang Toko Kelontong, Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Dialogis

” Jangan sungkan – sungkan untuk menyampaikan, karena apapun yang disampaikan akan kami jadikan sebagai bahan evaluasi kedepan dalam melaksanakan tugas yang lebih baik sebagai pelayan masyarakat ” tambahnya

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Jadi Narasumber Retreat Kepala Daerah, Kapolri Bicara Pencegahan Korupsi
Patroli Biru Polres Badung Sasar Duktang
Patroli Samapta Polsek Abiansemal Kontrol Gerai ATM, Antisipasi Kerawanan Malam Hari
Sampaikan Himbauan Kamtibmas, Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Pedagang Kaki Lima
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Senin, 10 Maret 2025 - 08:55 WIB

Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:57 WIB

Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:38 WIB

Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:31 WIB

Jadi Narasumber Retreat Kepala Daerah, Kapolri Bicara Pencegahan Korupsi

Berita Terbaru