Kapolsek Densel Hadiri Perayaan Isra Mi’raj di Musholla Al-Ikhlas Yang Berlangsung Khidmat dan Penuh Kebersamaan

- Redaksi

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar, Lensapolri.com – Perayaan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H yang digelar di Yayasan Musholla Al-Ikhlas, Jalan Diponegoro Gang V-A No. 1, Br. Ambengan, Pedungan, Denpasar Selatan, berlangsung dengan penuh khidmat dan kebersamaan, Jumat (31/1) malam.

Acara yang mengusung tema “Hikmah Peristiwa Isra Mi’raj, Sholat sebagai Perekat Kebersamaan Umat” ini dihadiri oleh ratusan jemaah serta tokoh agama dan aparat setempat.

Hadir dalam acara tersebut Kapolsek Denpasar Selatan, Danramil Denpasar Selatan, KH. Abdul Ghofur, Dewan Pembina Yayasan Musholla Al-Ikhlas, Ketua Umum Jemaah Yayasan Musholla Al-Ikhlas, serta para ustadz dan kyai dari lingkungan musholla. Tak kurang dari 500 jemaah ikut memeriahkan peringatan peristiwa besar dalam sejarah Islam ini.

Kapolsek Denpasar Selatan Kompol Herson Djuanda, S.H. dalam sambutannya mengingatkan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Ia juga mengajak seluruh jemaah untuk selalu berbuat baik dan tidak melakukan tindakan yang dapat merusak keharmonisan sosial.

Baca Juga :  Usai Dilakukan Penangkapan Oleh Polisi, Pedangdut SJ Akan Di Bebaskan?

“Kemarin kita telah melewati perayaan Natal dan Tahun Baru dengan aman. Sebentar lagi kita juga akan menyambut Hari Raya Idul Fitri dan Nyepi dengan tradisi Ogoh-ogoh. Mari kita jaga semua kegiatan tersebut dengan semangat toleransi agar hubungan antarumat beragama tetap harmonis,” ujar Kapolsek.

Baca Juga :  Ban Truk Amblas Di Jalur Padat Personel Unit Lantas Polsek Kuta Utara Lakukan Pengaturan

KH. Abdul Ghofur yang turut hadir sebagai penceramah dalam perayaan Isra Mi’raj ini menegaskan pentingnya tiga hal utama dalam kehidupan seorang Muslim, yaitu mengamalkan isi Al-Qur’an, melaksanakan sholat lima waktu, dan membaca kitab suci Al-Qur’an.

Selain itu, KH. Abdul Ghofur juga mengajak seluruh masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. “Jika wilayah kita aman, maka kehidupan kita akan terasa nyaman dan tentram,” tuturnya.(ds.33)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Berita Terbaru

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB