Polsek Abiansemal Gelar Personil Pengamanan Babak 8 Besar Turnamen Bola Voli PORYUDA Cup

- Redaksi

Sabtu, 1 Februari 2025 - 07:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL, Lensapolri.com – Polsek Abiansemal menurunkan personil untuk mengamankan jalannya pertandingan babak 8 besar turnamen bola voli PORYUDA Cup yang berlangsung di lapangan Bola Voli PORYUDA, Banjar Tanggayuda, Desa Bongkasa, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Jumat malam, (31/01/25).

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, S.H., S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla., menjelaskan bahwa pengamanan ini dilakukan guna memastikan kelancaran serta keamanan pertandingan, baik bagi pemain maupun penonton yang hadir. “Kami menurunkan sejumlah personel untuk menjaga situasi tetap kondusif, mengantisipasi gangguan keamanan, dan memberikan rasa aman kepada masyarakat yang menyaksikan turnamen ini,” ujarnya. (01/02)

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Desa Manggis Melaksanakan Sambang Serta Sampaikan Pesan Kamtibmas di Hari Manis Kuningan

Turnamen bola voli PORYUDA Cup merupakan ajang tahunan yang selalu mendapat antusiasme tinggi dari masyarakat setempat. Pada babak 8 besar ini, atmosfer pertandingan semakin panas karena tim-tim terbaik saling berhadapan untuk memperebutkan tiket ke semifinal.

Selain melakukan pengamanan di area pertandingan, personel Polsek Abiansemal juga memberikan imbauan kepada para suporter agar tetap menjaga sportivitas dan tidak melakukan tindakan yang dapat mengganggu jalannya turnamen.

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Bersama Alumni Akademi Kepolisian Angkatan 2004 Menggelar vaksinasi anak 6 - 11 tahun

Dengan adanya pengamanan dari kepolisian, diharapkan turnamen PORYUDA Cup dapat berjalan lancar dan sukses hingga babak final, serta menjadi ajang pembinaan atlet voli berbakat di daerah tersebut.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB