Jalin Silaturahmi, Kalapas pancur batu kunjungi Cabang Kejaksaan Negeri Pancur Batu

- Redaksi

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IlA Pancur Batu Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Sumut, Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, Tribowo bersama Kasi Adm Kamtib dan jajaran melaksanakan kunjungan kerja sekaligus koordinasi dengan Kepala Cabang Kejaksaan Negeri Deli Serdang di Pancur Batu, selasa (04/02/2025).

Baca Juga :  Cegah Paham Radikal, Tim Da'i Polri Satgas Madago Raya Gelar Binluh di SMP Negeri 6 Poso

Kunjungan Kerja Kepala Lapas Pancur Batu merupakan bentuk sinergitas yang dibangun Lapas Pancur Batu dengan Aparat Penegak Hukum.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kacabjari menerima menerima langsung Kepala Lapas Pancur Batu, Tribowo di ruang kerjanya. Selain bersilaturahmi, agenda utama kunjungan kerja Kalapas Pancur Batu adalah berkoordinasi terkait situasi keamanan dan ketertiban bahkan proses pelimpahan dan penerima tahanan pada Lapas Pancur Batu.

Baca Juga :  Kapolda Bali resmikan 4 Unit Rumjab PJU Polda Bali

Tribowo menyampaikan kunjungan ini dilakukan dalam rangka silaturahmi dan menjalin sinergi. Sinergi dan kerjasama yang baik diperlukan dalam pelaksanaan tugas masing-masing.

“Kami berharap komunikasi, koordinasi dan kolaborasi antara Lapas, dan Aparatur Penegak Hukum terus berjalan dengan baik,” tuturnya.

Baca Juga :  Dewan Pers Apresiasi Kinerja Divhumas Polri yang Memudahkan Jurnalis Peroleh Informasi

Kacabjari Pancur Batu mengucapkan Terima kasih atas kunjungan Kalapas beserta jajaran telah Silaturahmi. Selama ini pihak Cabjari Pancur Batu sudah koordinasi baik dengan Lapas Pancur Batu.(AVID/ril)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB