UKL Polsek Kuta Utara Blue Light Patrol Subuh Susuri Jalan Batu Bolong

- Redaksi

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kuta Utara, Lensapolri.com – Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Kuta Utara di Pimpin Pawas AKP I Nyoman Suarjana SH meningkatkan kegiatan Blue Light Patrol saat subuh di jalan raya Batu Bolong, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Rabu (5/2/2025) pukul 03.00 Wita.

Kegitan tersebut merupakan antisipasi terhadap adanya potensi gangguan kamtibmas menyasar Bar, Villa, Hotel, Apertemen, tempat – tempat hiburan maupun obyek vital.

Pelaksanaan Blue Light Patrol ini lebih memprioritaskan saat subuh di kawasan atau jalur rawan terjadinya gangguan kamtibmas terutama saat wisatwan asing bubaran dari tempat – tempat hiburan malam.

Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Pasek Sudina S.I.K.,M.H mengatakan bahwa kegiatan Blue Light Patrol yang dilaksanakan Polsek Kuta Utara melalui UKL merupakan kegiatan rutin guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas sehingga terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

Baca Juga :  Medan berat menuju TPS terpencil Pegunungan Ansibong Kab. Parimo

“Selain pemantauan wilayah, warga masyarakat dan wisatawan Kami imbau untuk berpartisipasi, menjaga lingkungannya masing – masing agar tetap aman dan kondusif sehingga aktifitas masyarakat dapat berjalan dengan aman,” Ucap Kapolsek.

Baca Juga :  Jacky Chan Ucapkan Terima Kasih Kepada polsek Taman Sari

“Kegiatan ini rutin Kami lakukan di tempat rawan kriminalitas lainnya seperti di jalan Shortcut, Subak Sari, dan jalan Nelayan terutama saat subuh agar aksi kriminalitas dapat di cegah dan kondusifitas kamtibmas di Daerah Hukum Polsek Kuta Utara tetap terjaga,” pungkas AKP Pasek Sudina.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Berita Terbaru