Kapolsek Kuta Selatan Sambangi Pangkalan Transport Wana Giri Jimbaran, Sampaikan Pesan Kamtibmas

- Redaksi

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Selatan, Lensapolri.com – Kapolsek Kuta Selatan, KOMPOL I Gusti Ngurah Yudistira, S.H., M.H., melaksanakan kegiatan sambang ke pangkalan transport Wana Giri, Jimbaran, pada Rabu (6/2/2025) siang. Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek didampingi oleh Kaposyan Jimbaran serta Bhabinkamtibmas Jimbaran.

Baca Juga :  Kawanan Curanmor Modus Kunci Nyantol dibekuk Unit Reskrim Polsek Gianyar

Dalam kunjungannya, Kapolsek menyampaikan sejumlah pesan Kamtibmas kepada para sopir transportasi. Ia mengimbau agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas, menghindari konsumsi minuman beralkohol saat mengemudi, serta memperlakukan penumpang dengan baik. Hal ini, menurutnya, penting untuk menjaga citra pariwisata Bali agar tetap positif di mata wisatawan.

Baca Juga :  Polda Sulteng Apresiasi langkah cepat Polres Parimo, tangani persetubuhan anak

Selain itu, Kapolsek juga mengingatkan para sopir agar bertanggung jawab terhadap barang bawaan penumpang yang tertinggal dengan mengembalikannya kepada pemilik atau melaporkannya kepada pihak berwenang.

Kegiatan ini mendapat respon positif dari para sopir transportasi yang hadir. Mereka menyambut baik pesan-pesan yang disampaikan dan berkomitmen untuk mendukung keamanan serta kenyamanan dalam sektor transportasi pariwisata di wilayah Jimbaran.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Berita Terbaru