Dukung Asta Cita Presiden, Danpuslatpur Kodiklatad Panen Jagung Perdana

- Redaksi

Selasa, 11 Februari 2025 - 19:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OKU TIMUR

Komandan Puslatpur Kodiklatad Brigjen TNI Dany Rakca S.A.P M.Han bersama Pj Bupati OKU Timur didampingi Kadis Pertanian dan Perkebunan serta pejabat Kodim, Polres dan Petani melaksanakan Panen Jagung Perdana di Lahan Pertanian Danpuslatpur, Selasa, (11/2/2025).

Pada kesempatan sambutan Brigjen Dany menyampaikan bahwa kegiatan Panen Jagung Perdana seluas 102 hektar yang ditanam pada 3 bulan lalu di lahan Puslatpur.

Kegiatan Puslatpur sebagai tindaklanjut arahan Kasad Jenderal TNI Maruli agar satuan TNI merespon, berinovatif dan bersinergi untuk mensukseskan swasembada pangan nasional di wilayah imbuh Brigjen Dany.

Pada kesempatan yang sama Pj. Bupati Oku Timur menyampaikan
“Saya sangat mengapresiasi Komandan Puslatpur, Brigjen TNI Dany Rakca beserta jajarannya yang telah mengajak masyarakat dan juga memberikan penyuluhan cara mikrobanisasi di beberapa daerah sebagai upaya menyehatkan lahan tanam masyarakat petani. Semoga inovasi terobosan satuan Puslatpur TNI AD meningkatkan hasil panen petani, percepatan panen 3 kali setahun dan efisiensi biaya produksi untuk mencapai OKU Timur sebagai sumber pangan di Sumatera Selatan” kata Pj. Bupati.

Baca Juga :  Cegah Kriminalitas Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BPD Bali

Saya melihat jagung hasil panen ini lebih banyak pupilnya dan bonggolnya sehat serta mengajak pejabat terkait memanfaatkan dan mengembangkan bonggol dan batang pohon jagung menjadi salah satu pakan, Bupati menambahkan dalam sambutanya.

Baca Juga :  Camat Simpang Jernih Rahmadsyah, S.Pd  Irup Upacara Peringatan Kemerdekaan RI Ke-78 di Kecamatan

Hadir dalam kegiatan panen pejabat Camat, para Kades, Kapoktan, Perwakilan Bulog Sumsel dan masyarakat Petani yang berbaur akrab bersama Prajurit Puslatpur Kodiklatad (Red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru