Bhabinkamtibmas Kerobokan Amankan Karya Ngenteg Linggih Di Banjar Adat Kesambi.

- Redaksi

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Bhabinkamtibmas Kelurahan Kerobokan Aiptu I Ketut Gede Arya Kusuma hadir ditengah masyarakat mengamankan upacara Pedudusan Alit Karya Ngenteg Linggih di Pura Paibon Bujangga Waisnawa Banjar Adat Kesambi, Kelurahan Kerobokan,

Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung. Rabu (12/2/2025) sore.

Kehadiran Aiptu I Ketut Gede Arya Kusuma tidak terlepas dari perannya selaku Bhabinkamtibmas selalu hadir untuk membantu setiap kegiatan masyarakat

Kegiatan ini berlokasi di jalan raya Kesambi Kerobokan tidak menutup kemungkinan lokasi tersebut mengalami peningkatan arus lalin pada jam jam tertentu.

Untuk itu dalam pelaksanaan pengamaan bersinergi dengan Pecalang setempat dan Pesonel Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Utara membantu melancarkan arus lalin pada saat berlangsungnya rangkaian kegiatan Karya Ngenteg Linggih tersebut.

Baca Juga :  Propam Polda Bali Periksa Dua Personil SPKT Polsek Kuta Terima Uang 200.Ribu Dari Pelapor WNA

“Kami juga bantu penataan parkir dan mengatur arus lalu lintas pada saat warga atau pemedek keluar masuk sehingga tidak menimbulkan kemacetan,” Ucap Aiptu I Ketut Gede Arya Kusuma seizin Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH.

Baca Juga :  UKL Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Pagi Pantau Tempat Hiburan Di jalan Batu Bolong.

“Ini merupakan bentuk pelayanan Kami kepada masyarakat membantu menjaga keselamatan dan ketertiban selama upacara Ngenteg Linggih, sehingga umat Hindu dapat melaksanakan upacara dengan tenang dan khidmat,” Tutup Aiptu Ketut Arya Kusuma.
.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72

Berita Terbaru