Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

- Redaksi

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badung, Lensapolri.com – 15 Maret 2025, Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa, Bersama Wakil Bupati Badung Bagus Alit Sucipta, dan Sekda Badung Ida Bagus Surya Suamba, memantau secara langsung Penertiban kabel Pada Ruas Jalan Canggu – Pantai, Banjar canggu, Desa Canggu, Jl. Nelayan, Canggu – Kuta Utara-Badung.

Baca Juga :  Polda Jatim Buka Hotline Pengaduan Dugaan Eksploitasi Ekonomi SPI Kota Batu

merespon keluhan masyarakat dan wisatawan terkait semrawutnya kabel-kabel internet yang semakin banyak menghiasi pinggir jalan-jalan di wilayah Kabupaten Badung, khususnya daerah-daerah pariwisata seperti Nusadua Kuta dan canggu, Pemkab Badung melakukan penertiban disejumlah tempat penting di seputaran Kuta.

Baca Juga :  Antisipasi Gangguan Kamtibmas Pada Malam Hari, Personil Samapta Polres Bangli Lakukan Patroli Malam di Areal Pertokoan Pasar Kidul Bangli.

Kegiatan ini merupakan program utilitas terpadu.
semua kabel kabel di atas akan di turunkan, astungkara Badung Bersih dari Kabel di atas.Kedepannya harapan masyarakat juga menginginkan perbaikan infrastruktur pariwisata seperti jalan, trotoar, fasilitas umum dan pendukung lainnya agar lebih mendapatkan perhatian dari Pemkab Badung.

(Red./bnc**)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2
Suhardiman di Balik Kesuksesan Insurance Forum 2025, Jasaraharja Putera Dukung Penguatan Industri Asuransi Nasional
Tomsi Tohir, Sosok Tenang dan Tegas di Balik Stabilitas Pemerintahan
HUT ke-393, Pokja Wartawan Gunung Kaler–Kresek Nilai Pembangunan Kabupaten Tangerang Terus Bergerak Maju”
Polsek Pinang Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja di Tangerang Selatan
Dinda Puji Proses Restorasi Justice Polsek Grogol Petamburan yang Kedepankan Kemanusiaan
Kembangkan Ketahanan Pangan dan Cegah Narkoba, Polres Jakbar Resmikan Kampung Tangguh Anti Narkoba di Kembangan Utara
Wujud Kepedulian, Kapolres Metro Tangerang Kota Gelar Jum’at Peduli di Polsek Benda
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:53 WIB

Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2

Rabu, 15 Oktober 2025 - 15:43 WIB

Suhardiman di Balik Kesuksesan Insurance Forum 2025, Jasaraharja Putera Dukung Penguatan Industri Asuransi Nasional

Senin, 13 Oktober 2025 - 09:10 WIB

HUT ke-393, Pokja Wartawan Gunung Kaler–Kresek Nilai Pembangunan Kabupaten Tangerang Terus Bergerak Maju”

Minggu, 12 Oktober 2025 - 18:46 WIB

Polsek Pinang Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja di Tangerang Selatan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 14:52 WIB

Dinda Puji Proses Restorasi Justice Polsek Grogol Petamburan yang Kedepankan Kemanusiaan

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2

Rabu, 15 Okt 2025 - 19:53 WIB