Eratkan Sunergi, Kalapas Jember Hadiri Fun Shoot di Brigif 9/DY/2 Kostrad

- Redaksi

Rabu, 23 April 2025 - 17:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com Jember – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIA Jember, RM. Kristyo Nugroho, turut serta dalam acara “Fun Shoot” Silaturahmi dan Halal Bihalal yang diselenggarakan di Markas Brigadir Infantri (Brigif) 9/Dharaka Yudha/2 Kostrad, pada Senin (21/04/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Jember dan pimpinan instansi vertikal, serta para mitra pelaku usaha.

Pertemuan ini menjadi momentum krusial untuk mempererat tali persaudaraan dan meningkatkan sinergitas yang telah terjalin dengan berbagai elemen di Kabupaten Jember. Dalam suasana penuh kehangatan dan keakraban, para pemangku kepentingan berkesempatan untuk saling bertukar informasi serta pandangan.

 

Komandan Brigif 9/DY/2 Kostrad, Kolonel Inf Dr. La Ode Muhammad Nurdin, S.Sos., M.I.Pol, dalam sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih kepada para tamu undangan dan apresiasi atas terselenggaranya acara ini. Beliau menekankan betapa pentingnya soliditas dan kolaborasi yang kuat dengan semua unsur, sebagai fondasi utama keberhasilan pembangunan serta terciptanya kondusifitas di seluruh wilayah Jember.

Baca Juga :  Seorang Warga Desa Pelambik, Praya Barat Loteng Tenggelam. Ini  Kronologinya

 

“Silaturahmi ini bukan hanya sekadar pertemuan formalitas, melainkan juga menjadi wadah yang efektif untuk saling bertukar pikiran, memperkuat rasa kebersamaan, dan memantapkan komitmen kita dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Jember,” ungkap Kalapas.

Baca Juga :  Jelang Natal 2025, Polres Badung Turunkan Personel Gabungan Amankan 46 Gereja

 

Lebih lanjut, dalam suasana diskusi yang konstruktif, berbagai isu strategis terkait pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat, serta upaya-upaya berkelanjutan dalam meningkatkan kesejahteraan warga Kabupaten Jember turut menjadi topik pembahasan.

 

Rangkaian acara Fun Shoot Silaturahmi dan Halal Bihalal ini diakhiri dengan kegiatan menembak bersama di lapangan tembak Brigif 9/DY/2 Kostrad dan ramah tamah, yang melambangkan semangat kebersamaan dalam bersinergi.

 

.-❤️-.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru