Mabes Polri Keluarkan Surat Telegram Pergantian 4 Kapolda

- Redaksi

Jumat, 26 September 2025 - 15:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Lensapolri.com Mabes Polri kembali melakukan rotasi jabatan empat Kapolda. Yang tertuang dalam surat telegram bernomor ST/2192/IX/KEP./2025 tertanggal 24 September 2025.

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, bahwa mutasi ini merupakan bagian dari dinamika organisasi dalam rangka penyegaran, pengembangan karier, dan optimalisasi kinerja institusi,” kata Trunoyudo, Jumat (29/9/2025).

Baca Juga :  Ketua Pewarta Berikan Baju Kebesaran kepada Kasi Humas P

Pergantian di empat Polda yang terganti yakni, Kapolda Sulsel, Kapolda Sulteng, Kapolda Lampung dan Kapolda Kepulauan Bangka Belitung.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mutasi jabatan di Polri merupakan pengembangan karier dan memperkuat organisasi

“Mutasi dan rotasi jabatan ini adalah hal yang dinamis dalam tubuh Polri. Ini merupakan bagian dari proses pengembangan karier dan memperkuat organisasi untuk menjawab tantangan tugas kontemporer dan kedepannya yang semakin terus berkembang untuk memberikan perlindungan dan pelayanan serta mewujudkan Kamtibmas,” ujar Brigjen Pol Trunoyudo,

Baca Juga :  Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Bantu Warga Memanen Padi

Berikut daftar kapolda yang dimutasi:

1. Irjen Pol Endi Sutendi diangkat sebagai Kapolda Sulteng menggantikan Irjen Agus Nugroho

Baca Juga :  Jaga Kamtibmas dan Cegah Penyebaran Covid -19 Polres Gresik Patroli Pamor Keris

2. Irjen Pol Djuhandhani R. Puro sebagai Kapolda Sulsel menggantikan Irjen Pol Rusdi Hartono

3. Irjen Pol Helfi Assegaf sebagai Kapolda Lampung menggantikan Irjen Pol Helmy Santika

4. Irjen Pol Viktor T. Sihombing menjabat Kapolda Kepulauan Bangka Belitung, menggantikan menggantikan Irjen Pol Hendro Pandowo.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB