Talkshow Ngobrol Pintar dengan BTV, Polda Kaltim Jelaskan Kesiapan Dalam Pendistribusian Logistik Pembangunan IKN

- Redaksi

Rabu, 6 Juli 2022 - 15:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN — Melalui dialog interaktif bersama Balikpapan TV, Polda Kalimantan Timur melalui Biro Operasi Polda Kaltim menjelaskan Kesiapan Polda Kaltim Dalam Pendistribusian Logistic Pembangunan IKN, Rabu (6/7/2022).

Dalam Ngobrol Pintar (Ngopi) tersebut Kompol I Nyoman Suteja (Plt Kabag binops Biro oprasi )Polda Kaltim didampingi 1 Personil bin ops subbagrenmin kompol slamet dan 2 Personel Staf Subbidpenmas Bidhumas Polda Kaltim dan dipandu oleh Host dari BTV Sdri. Delita.

Baca Juga :  Polres Sragen Beri Bantuan Sosial 200 Paket Sembako Bagi Masyarakat Terdampak Kenaikan Harga BBM

Selaku narasumber, Kompol I Nyoman Suteja menjelaskan terkait Kesiapan Polda Kaltim Dalam Pendistribusian Logistic Pembangunan IKN.

Kompol I Nyoman Suteja juga menjelaskan bahwa Dengan di dicanangkannya IKN di Kaltim maka Polda Kaltim siap mengamankan dan mendukung pembangunannya.

Lebih lanjut, Perwira berpangkat melati 1 tersebut menjelaskan bahwa Polda kaltim dalam hal pengamanan telah menurunkan 106 personil dalam mengamankan titik utama pembangunan IKN.

Baca Juga :  Tingkatkan Kemampuan Bidang Pemberitaan, Polres Blitar Gelar Sinau Jurnalistik

Polda Kaltim juga melaksanakan patroli rutin dan juga melakukan sosialisasi kepada warga sekitar gar paham tentang perpindahan ibu kota yg baru dan mendukung kebijakan pemerintah.(*)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB