Ferdi Sambo Jadi Tersangka, Ketegasan Kapolri Diapresiasi Tokoh Masyarkat

- Redaksi

Rabu, 10 Agustus 2022 - 14:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fredi Sambo Jadi Tersangka, Ketegasan Kapolri Diapresiasi Tokoh Masyarkat

JAKARTA – Lensapolri.com– Langkah Kapolri Listyo Sigit Prabowo megungkapkan kasus tewasnya Brigadir Nofryansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir dan menetapkan Irjen Fredy Sambo sebagai tersangka diapresiasi sejumlah tokoh masyarakat

Apresiasi itu datang dari KH.M Soleh Tokoh masyarakat dan juga sebagai Da,i Kamtibmas Kecamatan Kalideres Jakarta Barat.

KH.M.Soleh mengatakan dirinya sangat mengapresiasi langkah tegas Kapolri Listyo Sigit Prabowo dalam penegakan hukum terhadap sejumlah perwira polri dan menetapkan Irjen Fredy Sambo sebagai tersangka atas kasus tewasnya Brigadir Brigadir Nofryansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J.

Baca Juga :  Survei Indikator: Kepercayaan Publik Terhadap Polri Bergerak Positif

“Kita berikan apresiasi atas langkah tegas Kapolri dalam penegakan hukum menonaktifkan sejumlah perwira tinggi polri dan menetapkan Irjen Fredy Sambo sebagai tersangka.”kata KH.M.Soleh

KH.M.Soleh mengatakan,semoga insitusi polri dibawah kepemimpinan Jendral Listyo Sigit Prabowo semakin di percaya masyarakat dan semakin konsisten dalam melakukan penegakan hukum.

Baca Juga :  Dinilai Meresahkan, Polisi Diminta Razia Matel di Wilayah Kalideres

Sebelumnya Tim Khusus bentukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menetapkan Irjen Ferdy Sambo sebagai tersangka dalam kasus tewasnya Brigadir Nofryansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J.
Rhamdan/Red
Sumber Humas Polres Jak Bar

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:15 WIB

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB