Polres Loteng Laksanakan Apel Besar Kaposkamling Dan Pemberian Penghargaan Honorary Police

- Redaksi

Jumat, 19 Agustus 2022 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Loteng Laksanakan Apel Besar Kaposkamling Dan Pemberian Penghargaan Honorary Police

 

LENSAPOLRI.COM, LOMBOK TENGAH NTB – Polres Lombok Tengah melaksanakan apel besar Kaposkamling pada Kamis 18 Agustus 2022 sekitar pukul 09.00 Wita, bertempat di Lapangan apel Polres Lombok Tengah yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan Honorary Police kepada masyarakat di wilayah Hukum Polres Lombok Tengah tahun 2022.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Lombok Tengah AKBP Irfan Nurmansyah, SIK, MM dalam arahannya menyampaikan pentingnya kerjasama TNI – Polri dan masyarakat dalam menjaga harkamtibmas di wilayah Kabupaten Lombok Tengah dimana nantinya Kapolres Lombok Tengah akan mengecek pelaksanaan pos kamling dilapangan.

Baca Juga :  Tak Kapok Masuk Hotel Prodeo, Seorang Residivis Pengedar Uang Palsu Dibekuk Polres Sukoharjo

Kapolres berharap acara apel besar Kaposkamling tersebut bukan hanya formalitas semata, namun aplikasinya harus dilaksanakan demi keamanan dan kenyamanan masyarakat” jelas AKBP Irfan Nurmansyah.

“lebih lebih dalam waktu dekat akan dilaksanakan Pilkades serentak yang mana kegiatan tersebut perlu diatensi karena rawan terjadinya konflik, akibat perbedaan pandangan politik” tambah AKBP Irfan Nurmansyah.

Baca Juga :  Kapolres Gresik Support Tim Satgas TMMD di Mengare

Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Kapolres Lombok Tengah bersama PJU Polres Lombok Tengah, Dandim 1620/Lombok Tengah, Kasat Pol PP Kabupaten Lombok Tengah, Ketua Pengadilan Negeri Praya, Ketua DPRD Kabupaten Lombok Tengah, Forkopimca Kabupaten Lombok Tengah.

Acara dilanjutkan dengan Pembacaan Ikrar Kaposkamling ,pemberian penghagaan kepada poskamling teraktif dan pemberian penghargaan Honorary Police kepada masyarakat di wilayah Hukum Polres Lombok Tengah tahun 2022.

(IN.LP) Red LENSAPOLRI

Berita Terkait

Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.
Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan
Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung
Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional
Pastikan Gerai Mesin ATM Aman Unit Samapta Polsek Mengwi Lakukan Pengecekan
Sat Samapta Polres Badung Masifkan Patroli Biru selama Pilkada 2024
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 06:31 WIB

Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:41 WIB

FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai

Kamis, 21 November 2024 - 11:33 WIB

Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan

Kamis, 21 November 2024 - 11:22 WIB

Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung

Berita Terbaru