Polsek Paron Dampingi Warga Dalam Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Lahan Persawahan Dengan Sistem Gropyok

- Redaksi

Selasa, 13 September 2022 - 11:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NGAWI,LENSAPOLRI.COM – Dalam upaya membantu masyarakat mengurangi populasi hama tikus pengganggu tanaman padi, Kepolisian Sektor Paron, Polres Ngawi bersama Instansi terkait melaksanakan Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Lahan Persawahan Dengan Sistem Gropyok.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada pada hari Selasa 13 September 2022 pukul 08.00 WIB di lahan persawahan milik warga Dusun Winong, Desa Jambangan, Kecamatan Paron, Kabupaten Ngawi.

Baca Juga :  Personel Pos Pam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Berikan Pelayanan Humanis kepada Wisatawan

Hadir dalam kegiatan tersebut, perwakilan dari Balai Pelatihan Pertanian (BPP) UPT Paron, perwakilan BRI Paron, Waka Polsek Paron, Kanit Binmas Paron, Anggota Koramil Paron, Tokoh masyarakat dan Kelompok Tani (Poktan) Margotani Dusun Winong.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikonfirmasi terkait kegiatan tersebut, Kapolsek Paron Polres Ngawi AKP Didik Supriyanto mengatakan, kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Poktan Margotani Dusun Winong dalam rangka mengurangi populasi hama tikus dengan cara sistem gropyokan di area sawah blok Dusun Winong.

Baca Juga :  Dukung Pasar Rakyat Kota Mataram Bhabinkamtibmas Polsek Sandubaya Berikan Pengamanan

“Dalam kegiatan ini kita menghimbau masyarakat agar para pemilik lahan sawah tidak tidak menggunakan aliran listrik dalam penggunaan jebakan tikus, karena dapat membahayakan kesehatan diri pemasang maupun orang lain,” terang AKP Didik Supriyanto, Selasa (13/9/22).

Baca Juga :  Penanganan Kasus Brigadir "J", Peneliti Senior BRIN Minta Publik Percayakan Timsus Bentukan Kapolri

Lebih lanjut, AKP Didik Supriyanto menyebut, kegiatan tersebut berlangsung aman dan kondusif, kerawanan diantisipasi dengan pengamanan oleh 6 personil Polsek Paron dan 3 personil Koramil Paron, dipimpin Waka Polsek Paron Iptu Heri Riyanto selaku pengendali lapangan.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru