Kunjungi Panti Sosial, Biro SDM Polda Riau Salurkan Ratusan Paket Sembako

- Redaksi

Jumat, 17 Februari 2023 - 14:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru

Biro Sumber Daya Manusia (Biro SDM) Kepolisian Daerah Riau melakukan kunjungan di UPT. Panti Sosial Pengasuh Anak Sri Mujinab Dinas Sosial Provinsi Riau Jalan Dr. Sutomo No. 108 Pekanbaru, Jumat, 17 Februari 2023, siang.

Rombongan dipimpin langsung oleh Karo SDM Polda Riau, Komisaris Besar Polisi Joko Setiono didampingi Kabag Binkar, AKBP Bachtiar Alponso dan Kabag Psi, Kompol Winarko serta beberapa personel Biro SDM.

Dalam kunjungan tersebut, tim Biro SDM Polda Riau juga menyerahkan bantuan berupa paket sembako seperti beras, gula, minyak goreng, mie instan, tepung, teh, kopi, kecap, detergen, sabun pasta gigi dan beberapa jenis keperluan panti serta santunan uang tunai.

Baca Juga :  Resnarkoba Bekuk Penjualan Obat Keras Ilegal Jenis Tramadol, Trihexyphenidyl, dan Hexymer.

“Ini adalah bagian dari program rutin yang kita beri nama, Jumpe Romansa (Jumat Peduli Biro Sumber Daya Manusia) Polda Riau.

Tentunya kita berharap kedepan ini akan menjadi agenda rutin sebagai bentuk kepedulian kita antar sesama, kata Kombes Pol Joko Setiono kepada wartawan di sela-sela kegiatan.

Baca Juga :  Polsek Kendal Melakukan Pengamanan Penyaluran Kartu Tani Oleh Bank BNI

Lebih jauh disampaikan bahwa, program Jumpe Romansa Polda Riau ini akan menjadi semangat bagi personel Biro SDM, khususnya yang memiliki rasa peduli dengan ikhlas menyisihkan penghasilan mereka untuk masyarakat yang membutuhkan.

Dengan demikian, sumber pendanaan ini juga nantinya akan dikumpulkan dan disalurkan kepada saudara-saudara kita yang membutuhkan. (Sir.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:15 WIB

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB