The Victoria Hotel Yogyakarta Menyiapkan Hidangan Berbuka puasa, Menyambut Bulan Suci Ramadhan

- Redaksi

Minggu, 12 Maret 2023 - 10:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yogyakarta- Dalam menyambut bulan suci Ramadhan, The Victoria Hotel Yogyakarta, yang terletak di Jalan Laksda Adisucipto KM.5, Tempel, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, menyiapkan menu untuk berbuka puasa dengan berbagai hidangan.

Dari mulai soup (sop rolade, sup
kimlo, soto lamongan dll), main course (ikan sambal matah, ayam rencdang, ayam taliwang
dll), juga berbagai macam takjil (bubur manis, bolu, pudding, gorengan, buah dll) dan beverage (es
cendol butterfly, es susu kurma, es kuwut bali, dll). Menu yang ditawarkan akan berbeda
setiap harinya, sehingga tamu merasakan berbagai varian menu setiap hari.

Selain dari itu,The Victoria Hotel Yogyakarta juga
menyediakan berbagai stall makanan minuman dengan atraksi live cooking. Salah satunya
adalah stall barbeque dengan menawarkan berbagai macam menu sate dan juga terdapat
stall teh tarik. Agar tidak meninggalkan kesan Yogyakarta, kami juga menyediakan stall
bakmie goreng dan bakmie godog yang otentik dengan cita rasa khas Jawa.

Dengan mengusung tema “The Victorious Ramadhan, tentu menggambarkan bahwa
“Its time to empty your stomach to feed your soul and win The Ramadhan.

“Tentunya dalam
menyambut kemenangan Ramadhan, The Victoria Hotel Yogyakarta menyediakan menu untuk berbuka puasa
bersama dengan sistem all u can eat serta memberikan suasana yang nyaman,
hangat dan mengenyangkan.

Selain itu,The Victoria Hotel Yogyakarta juga
menyediakan berbagai stall makanan minuman dengan atraksi live cooking. Salah satunya
adalah stall barbeque dengan menawarkan berbagai macam menu sate dan juga terdapat
stall teh tarik. Dengan tidak meninggalkan kesan Yogyakarta, kami juga menyediakan stall
bakmie goreng dan bakmie godog yang otentik dengan cita rasa khas Jawa.

Untuk suasana berbuka yang nyaman, restoran menyediakan area semi outdoor dengan
suasana terbuka yang sejuk serta pemandangan pool yang romantis. Mengiringi santap
berbuka akan ditemani alunan music live acoustic dan tentunya siap menerima request lagu
dari para tamu yang hadir. Berbuka puasa di The Victoria Hotel Yogyakarta juga
berkesempatan untuk meraih kemenangan lain dengan berbagai hadiah menarik, sebagai
contoh voucher menginap dan lain sebagainya. Semua ini didapat dengan harga Rp 105.000,-
/ pax untuk orang dewasa dan Rp 55.000,- / pax untuk anak-anak umur 6-10 tahun. Fasilitas
penunjang lain, The Victoria Hotel menyediakan area parkir yang luas baik untuk kendaraan
roda 2 maupun roda 4 serta lokasi yang berada di Jl. Laksda Adisucipto KM 5 Sleman
Yogyakarta, agar memudahkan dalam akses menuju Hotel.

Baca Juga :  Pimpin Apel, Kepala STIK Polrestabes Medan Ingatkan Hal Ini

Berbuka bersama The Victoria Hotel
Yogyakarta sangat cocok untuk dilakukan bersama pasangan, keluarga, teman, sahabat
maupun kolega.

Pada kesempatan itu pula, kami juga memiliki paket kamar yang sudah termasuk dengan
paket sahur dan berbuka. Untuk paket kamar sahur dan berbuka di Rp 495.000,- / malam / 1
pax dan Rp 640.000,- / malam / 2 pax. Informasi terkait paket kamar maupun buka bersama
dapat diakses melalui Whatsapp 0821-1235-33838 atau (0274) 453-3838.

Berita Terkait

Kasus DBD Merebak, Bali Dapat Peringatan dari Amerika dan Australia
Audiensi Wali Kota dengan PWI: Bersama Membangun Jakarta Barat Lebih Baik
Direktorat Siber Polda Jatim Bongkar Komplotan Pidana Judi Online Jaringan Internasional dan Sindikat Pencucian Uang
Dukung Pemberantasan Pungli dan Korupsi, Direktur PT Tribrata Nusantara Pers Lounching Media Online Saber Pungli Indonesia
2 Truk Angkutan Medan-Aceh Pecah Dilempar OTK, Korban Laporkan ke Mapolsek Pancur Batu
Koramil 02 Dan Kapolsek Benda Gelar Kegiatan Donor Darah
Meski Hujan Personil Unit Lantas Polsek Kuta Utara Tetap Layani Masyarakat.
Satreskrim Polres Lombok Timur berhasil mengamankan 10 orang terduga pelaku pemerkosaan terhadap pelajar penyandang disabilitas
Berita ini 115 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:30 WIB

Kasus DBD Merebak, Bali Dapat Peringatan dari Amerika dan Australia

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:59 WIB

Audiensi Wali Kota dengan PWI: Bersama Membangun Jakarta Barat Lebih Baik

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:56 WIB

Direktorat Siber Polda Jatim Bongkar Komplotan Pidana Judi Online Jaringan Internasional dan Sindikat Pencucian Uang

Rabu, 11 Desember 2024 - 22:57 WIB

Dukung Pemberantasan Pungli dan Korupsi, Direktur PT Tribrata Nusantara Pers Lounching Media Online Saber Pungli Indonesia

Rabu, 11 Desember 2024 - 19:31 WIB

2 Truk Angkutan Medan-Aceh Pecah Dilempar OTK, Korban Laporkan ke Mapolsek Pancur Batu

Berita Terbaru

Berita Polres

Polsek Kuta Utara Sidak Warga Pendatang Di Bedeng Proyek Bangunan.

Kamis, 12 Des 2024 - 14:15 WIB