Pos Sandar Namlea Gandeng Dishub dan Warga Kalesang Pantai

- Redaksi

Senin, 10 April 2023 - 19:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Personil Kapal Patroli (KP) XVI-1008 Pos Sandar Namlea, Dit Polairud Polda Maluku menggelar kegiatan Kalesang Pantai di kawasan Pantai Merah putih (PMP) Namlea, Kecamatan Namlea, Kabupaten Buru, Maluku pada senin (10/4/2023).

Dalam kegiatan Kalesang Pantai yang merupakan program Dit Polairud Polda Maluku ini, Personil KP XVI – 1008 Pos Sandar Namlea bersama Dinas Perhubungan Laut Kab Buru dan Masyarakat sekitar Pantai Merah Putih Desa Namlea membersihkan kawasan Pantai Merah Putih (PMP).

Baca Juga :  Seorang Lansia Terluka Akibat Ledakan Gas di Leuwimalang

Direktur Polairud Polda Maluku, Kombes Pol Handoyo Santoso S.IK, M.Si, mengatakan bahwq anggota Pos Sandar Namlea bersama Dinas Perhubungan Laut dan Masyarakat sekitar melakukan kegiatan kalesang pantai sebagai wujud untuk menanamkan rasa cinta bahari.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apalagi Masyarakat kita yang banyak bermukim di pesisir pantai dan berprofesi sebagai nelayan tentunya perlu dijaga laut dan pantai kita agar selalu bersih.
Disela sela kegiatan kaledang pantai personil Ditpolairud juga mengedukasi Masyarakat dengan tidak membuang sampah dilaut apalagi sampah plastik yang lama terurai, tidak melakukan penangkapan ikan dengan menggunakan bahan pedekan / bahan kimia ” kata Handoyo.(Red k.belen.)

Baca Juga :  SABTU PRODUKTIF BERSAMA WARGA BINAAN DALAM BERLATIH VOLLY

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru