Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-59, Rutan Perempuan Kelas IIA Medan Terima Dua Penghargaan

- Redaksi

Rabu, 3 Mei 2023 - 20:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Upacara Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-59 tahun 2023 ini dilaksanakan secara Virtual dan dipusatkan di Lapas I Medan. Seusai pelaksanaan upacara, Kakanwil Kemenkumham Sumut, Imam Suyudi, berikan penghargaan kepada UPT Pemasyarakatan dalam beberapa kategori.

Rutan Perempuan Kelas IIA Medan menerima dua penghargaan sekaligus pada hari ini, yakni sebagai UPT Pemasyarakatan Terbaik I Tahun 2023 dan UPT Pemasyarakatan Terbaik I Pelaksana Publikasi Kehumasan Tahun 2023.

Karutan Perempuan Medan, Ema Puspita, menerima langsung piagam penghargaan yang diserahkan oleh Kakanwil Kumham Sumut. Dalam kesempatan berbeda, Karutan mengapresiasi kinerja pegawai Rutan yang telah baik sehingga Rutan Perempuan Medan kembali menerima penghargaan.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Sumut Imam Suyudi Hadiri Puncak Peringatan HPN 2023

“Disatu sisi saya apresiasi seluruh pegawai untuk kinerja kita bersama yang baik selama ini, di sisi lain juga saya berharap penghargaan yang kita terima tidak membuat kita cepat merasa puas, dan tetap memberikan layanan dan pelayanan yang baik”, pungkas Ema..(AVID/humas)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB