Lakukan Patroli di Pelabuhan, Polsek Labuhan Badas Monitoring Aktivitas Dermaga

- Redaksi

Sabtu, 13 Mei 2023 - 17:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumbawa Besar-NTB, Demi menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah Pelabuhan, Polsek Labuhan Badas rutin gelar patroli, Kamis (11/05/23) pagi.

Dipimpin langsung Kapolsek Labuhan Badas Ipda Rohmad Rondi, kegiatan patroli tersebut dilakukan dengan berkeliling di sekitar wilayah Pelabuhan Badas sekaligus memberikan himbauan kamtibmas baik kepada pekerja dan masyarakat yang beraktivitas di area pelabuhan.

Baca Juga :  Satuan Polairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli di Pesisir Pantai Masceti

Kapolsek Labuhan Badas mengatakan pihaknya intens melakukan patroli dialogis karena maraknya aktifitas bongkar muat di dermaga sehingga pihaknya harus menghimbau warga untuk tetap disiplin dalam bekerja dan utamakan keselamatan.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, sambung Kapolsek, Bahwa dalam patroli tersebut, selain menjalankan fungsi pengamanan juga menjalin komunikasi dengan para petugas keamanan yang ada di lokasi tersebut untuk selalu waspada kemungkinan terjadinya gangguan kamtibmas dan tindak pidana.

Baca Juga :  Berikan Atensi Di Kantong Parkir, Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Turnamen Bola Voli Poryuda Cup

“Kami sellau menghimbau dan mengajak seluruh masyarakat yang ada di area pelabuhan untuk senantiasa menjaga situasi kamtibmas ” ungkapnya.
(Rz)

Berita Terkait

Kapolres Badung Tegaskan Pentingnya Peran Bhabinkamtibmas dalam Menjaga Keamanan Desa
Safari Kamtibmas; Kapolsek Mengwi Sambangi Puri Ageng Mengwi
Kurang Dari 24 Jam Buruh Proyek Gasak Tas Bule Berhasil Diamankan Unit Reskrim Polsek Mengwi
Jaga Situasi Tetap Mancarli, Personil Polsek Bangli Laksanakan PG Pagi
Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polresta Denpasar Terkait Evaluasi Gudang Penyimpanan Senjata Api dan Amunis
UKL Polsek Mengwi Imbau Buruh Proyek Jaga Kaktibmas
Blue Light Patrol Samapta Atensi Pintu Masuk Puspem Badung
Patroli Raimas Polres Badung, Upaya Cegah Kriminalitas
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:55 WIB

Kapolres Badung Tegaskan Pentingnya Peran Bhabinkamtibmas dalam Menjaga Keamanan Desa

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:46 WIB

Safari Kamtibmas; Kapolsek Mengwi Sambangi Puri Ageng Mengwi

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:37 WIB

Kurang Dari 24 Jam Buruh Proyek Gasak Tas Bule Berhasil Diamankan Unit Reskrim Polsek Mengwi

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:13 WIB

Jaga Situasi Tetap Mancarli, Personil Polsek Bangli Laksanakan PG Pagi

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:37 WIB

Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polresta Denpasar Terkait Evaluasi Gudang Penyimpanan Senjata Api dan Amunis

Berita Terbaru

Berita Polda

Safari Kamtibmas; Kapolsek Mengwi Sambangi Puri Ageng Mengwi

Rabu, 5 Feb 2025 - 13:46 WIB