Muspika Sukahaji Datangi Polsek, Beri Ucapan Selamat HUT Bhayangkara ke 77

- Redaksi

Sabtu, 1 Juli 2023 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka- Muspika Sukahaji Kabupaten Majalengka mendatangi kantor Polsek Sukahaji Polres Majalengka, Maksud kedatangan mereka ialah untuk memberikan ucapan Dirgahayu Bhayangkara ke 77, Sabtu (1/7/2023).

Kedatangan para Muspika, seperti Danramil Sukahaji Kapten Inf.Nana Rusmana beserta Anggota, Camat Sukahaji Anih Rehnawati beserta Stap, sontak membuat anggota Polsek terkejut. Acara yang spontanitas ini disambut hangat oleh Kapolsek Sukahaji AKP Rudy Djunardi beserta anggotanya.

Danramil Sukahaji Kapten Inf.Nana Rudmana mengatakan, kedatangan ke kantor Polsek Sukahaji memang dilakukan secara mendadak. Kapolsek sendiri tidak tahu kita akan datang agar surprise. Saat datang, pihaknya membawa nasi tumpeng.

Selain memberikan ucapan selamat, maksud kedatangan ke kantor Polsek Sukahaji juga sebagai ajang silaturahmi. Menurutnya, agenda seperti itu penting untuk dilakukan agar antar instansi di Sukahaji tetap kompak dalam menjalankan tugas dilapangan.

“Semoga hubungan persaudaraan, dan kekeluargaan yang erat selaku aparat pemerintahan bisa tetap terjaga kedepannya,” Dirgahayu Bhayangkara ke 77, Polri Presisi Untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju, ucap Kapten Inf. Nana Rusmana.

(Agung)

Baca Juga :  Polres Majalengka Gelar Baksos Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke 77 di Desa Tajur

Berita Terkait

Polres Metro Jakbar Amankan Puluhan Tersangka Kasus Narkoba
Cek Access by KAI! Penjualan Tiket KA Periode NATARU 2025 Telah Dibuka
Jamin Keamanan Pilkada 2024, Kapolda Bali Tegaskan Tidak Ada Ruang Bagi Aksi Premanisme
Susunan Pengurus Pokja PWI Wali Kota Jakarta Barat Resmi Dibentuk
Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat
Polri Raih Penghargaan Lembaga Dengan Pelayanan dan Komunikasi Terbaik
Begal Pengemudi Ojek Online di Kebon Jeruk, 5 Pelaku Diamankan, Polisi; Motifnya Ingin Konsumsi Narkoba
Polda Sulteng Kedepankan Polisi Berseragam dalam Pengamanan Kampanye Pilkada 2024
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 16:35 WIB

Polres Metro Jakbar Amankan Puluhan Tersangka Kasus Narkoba

Selasa, 5 November 2024 - 16:27 WIB

Cek Access by KAI! Penjualan Tiket KA Periode NATARU 2025 Telah Dibuka

Selasa, 29 Oktober 2024 - 23:54 WIB

Jamin Keamanan Pilkada 2024, Kapolda Bali Tegaskan Tidak Ada Ruang Bagi Aksi Premanisme

Rabu, 23 Oktober 2024 - 20:52 WIB

Susunan Pengurus Pokja PWI Wali Kota Jakarta Barat Resmi Dibentuk

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:44 WIB

Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat

Berita Terbaru

Berita Polres

Polres Metro Jakbar Amankan Puluhan Tersangka Kasus Narkoba

Selasa, 5 Nov 2024 - 16:35 WIB