Personil Polsek Cikijing Blusukan Sambangi Opang, Ingatkan Akan Tertib Berlalu Lintas.

- Redaksi

Sabtu, 8 Juli 2023 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka – Banyak cara yang dilakukan jajaran Kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, salah satu caranya adalah dengan patroli dialogis dan patroli sambang. Seperti yang dilaksanakan oleh Ps. Panit Samapta l Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar, Aipda Eman Subagja dan Bhabinkamtibmas Bripka Kurdiyanto kepada  pengemudi Ojek Pangkalan di Pangkalan Ojek Pasar Desa Cikijing Kecamatan Cikijing Kabupaten Majalengka, Sabtu (08/07/2023).

Kegiatan tersebut merupakan salah satu upaya Polsek Cikijing untuk menekan angka kriminalitas, dengan cara memberikan imbauan-imbauan Kamtibmas kepada tukang ojek pangkalan dan tidak lupa mengingatkan para tukang ojeg pangkalan agar berhati-hati ketika berkendara dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas.

“Patroli dialogis ini sebagai langkah antisipasi dan pencegahan terjadinya tindak pidana, kita ajak juga para tukang ojek untuk peduli lingkungan sekitar.” terang Ps. Panit Samapta l.

Aipda Eman mengatakan, “Kami akan terus menjalin komunikasi dengan semua lapisan masyarakat untuk menjaga kondusifitas Kamtibmas dan menyampaikan himbauan untuk mewaspadai maraknya curanmor dan gangguan kamtibmas lainnya.”pungkasnya.

Baca Juga :  Forkopincam Kedung Hadiri Penyerahan SK Pemberhentian dan Penetapan PLT Carik Desa Tedunan

(Agung)

Baca Juga :  Personil Gabungan Melaksanakan Pengamanan Seleksi CASN 2021 di Hotel Crown Tulungagung

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Shalat Jumat Bersama Warga, Kapolres Metro Jakbar Tunjukkan Kepedulian Lewat Aksi Sosial
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru