Wujud Kepedulian Bhabinkamtibmas Polsek Jatiwangi , Blusukan Sapa Warga

- Redaksi

Kamis, 20 Juli 2023 - 14:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka- Untuk lebih dekat dengan warga, Bhabinkamtibmas Polsek Jatiwangi Polres Majalengka blusukan, Kamis (20/07/2023).

Kegiatan ini sekaligus sebagai realisasi program Polisi Blusukan dalam Pelaksanaan Kegiatan 11 Program Prioritas Dinamis (Disiplin, Iman, Netralitas, Antisipatif, Moral, Integritas dan Solutif) Presisi Polsek Jatiwangi Polres Majalengka.

Bhabinkamtibmas sebagai pengemban fungsi kepolisian deteksi dini (early detection) sangat berperan penting dalam menciptakan kondusifitas di wilayahnya.

Intensitas kunjungan ke wilayah binaan serta chemistry / hubungan baik dengan warga sebagai modal utama bagi Bhabinkamtibmas dalam mendapatkan informasi dan menganalisa situasi maupun mengidentifikasi permasalahan – permasalahan di wilayah, sehingga sekecil apapun potensi terjadinya gangguan Keamanan dapat segera terdeteksi.

Kapolsek Jatiwangi Kompol H. Kustadi, SH menyampaikan bahwa “Kita pastikan wilayah kita dalam keadaan aman, sehingga jajaran Polsek Jatiwangi Polres Majalengka tak henti-hentinya untuk turun langsung ke wilayah binaan serta berdialog dengan semua unsur yang ada, untuk secara bersama-sama menciptakan situasi yang kondusif”ungkapnya.

Baca Juga :  Hadiri Muscab IPSI, Bupati Imron: Olahraga Pencak Silat Harus Terus Berkembang dan Berprestasi Lagi

(Agung)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru