Apresiasi Warga Tegalwangi Swadaya Perbaiki Jalan, Bupati Cirebon Langsung Berikan Bantuan

- Redaksi

Sabtu, 22 Juli 2023 - 23:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Cirebon- Warga Desa Tegalwangi, Kecamatan Weru, Kabupaten Cirebon, secara swadaya melakukan perbaikan jalan secara mandiri.

Jalan yang diperbaiki merupakan jalan desa, yang sebenarnya merupakan tanggungjawab dari pemerintah desa. Walaupun begitu, inisiatif masyarakat ini diapresiasi oleh Bupati Cirebon, Drs. H. Imron, M.Ag.

Menurut Imron, dirinya sengaja datang ke Desa Tegalwangi, begitu mendengar adanya gerakan swadaya masyarakat, untuk memperbaiki jalan desa.

“Saya dengar ada gerakan seperti itu, sehingga saya kesini untuk melihat langsung,” ujar Imron, Sabtu (22/7/2023).

Baca Juga :  20 Tangki Air Bersih Disalurkan ke Warga, Kasatlantas Polresta Pati Turun

Imron mengatakan, pihaknya menyambut baik adanya inisiatif warga untuk memperbaiki jalan desa tersebut. Karena Imron menduga, banyaknya jalan yang harus diperbaiki, ditambah banyaknya kebutuhan lain yang harus dianggarkan oleh Pemdes setempat, membuat ada beberapa perbaikan jalan belum teranggarkan.

Berkaca dari kegiatan yang dilaksanakan oleh warga Desa Tegalwangi ini, Imron juga mengajak kepada masyarakat lainnya untuk kembali mengaktifkan gotong royong.

“Alangkah baiknya jika masyarakat bisa bergotong royong,” kata Imron.

Dalam kunjungannya tersebut, Imron juga memberikan bantuan berupa dukungan alat berat, solar dan stimulan dana untuk menunjang perbaikan jalan yang dilakukan.

Baca Juga :  Wakapolda dan Wagub Kaltim Tinjau Vaksinasi Anak dan Lansia di Berau

(Agung)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB